SuaraSumut.id - Anggota DPR RI Dedi Mulyadi meminta maaf kepada anak pertamanya bernama Maulana Akbar Ahmad Habibi. Dalam unggahan di akun Instagram @dedimulyadi71, terlihat foto Kang Dedi tengah memeluk anaknya.
"Maafkan ayah A. Selama 23 tahun, kisah hidup A Ula, ayah pendam," tulisnya dilihat suarasumut.id, Jumat (4/11/2022).
Dedi meminta kepada sang anak untuk menjaga dan mencintai keluarganya, termasuk Embu (panggilan Anne Ratna) dan adik-adinya.
"Tetaplah sederhana, sayangi Embu, De Tira, dan Nyi Hyang Sukma Ayu sepenuh hati," tulisnya.
Selain itu, Kang Dedi juga menitipkan pesan kepada anaknya agar terus berbagi terhadap sesama.
"Berbagilah pada sesama agar hidup lebih bermakna," kata Dedi.
Diketahui, Dedi Mulyadi digugat cerai oleh istrinya di Pengadilan Agama Purwakarta, Jawa Barat. Kang Dedi digugat cerai oleh istrinya, Anne Ratna Mustika yang merupakan Bupati Purwakarta.
Miliki harta kekayaan fantastis
Dedi Mulyadi diketahui sudah cukup lama bekerja sebagai pejabat negara. Dirinya tercatat beberapa kali melaporkan harta kekayaannya ke KPK.
Baca Juga: Dokter Spesialis Anak: Anjurkan Orang Tua Pantau Anak saat Demam
Dilihat dari laman e-LHKPN KPK, Dedi melaporkan harta kekayaannya periodik 2021 pada 6 Maret 2022.
Dedi Mulyadi tercatat memiliki sejumlah tanah dan bangunan senilai Rp 6.468.868.000. Adapun tanah dan bangunan itu tersebar di kabupaten/kota Purwakarta dan kabupaten/kota Subang.
Aset transportasi dan milik Kang Dedi jumlahnya juga cukup fantastis. Dedi tercatat memiliki lima unit kendaraan yang mencapai Rp 2.701.500.000.
Rinciannya, motor Honda tahun 2003, Polygon COLLOSUS T8 tahun 2017, motor Vespa Sei Giorni Limitied Edision tahun 2020, motor Triumph Scrambler 1200 XE tahun 2019, mobil Range Rover Vogue 3.0 AT tahun 2017.
Ia juga memiliki harta bergerak lainnya senilai Rp 57.864.500, kas dan setara kas Rp 448.926.503.
Namun demikian, Dedi tercatat memiliki hutang Rp 1.862.500.000. Sehinga total harta kekayaan Dedi Mulyadi Rp 7.814.659.003.
Berita Terkait
-
Maula Akbar Putra Sulung Kang Dedi Mulyadi dari Istri Pertama? Beda dengan umur Pernikahan dengan Ambu Anne
-
Pantas Saja Ambu Anne Merasa Tak Dilindungi Jadi Istri, Ternyata Begini Perlakuan Dedi Mulyadi Selama Jadi Bupati Dulu
-
Sentil Ambu Anne soal Jarang di Rumah, Dedi Mulyadi: Kerja Keras Membangun Purwakarta, Anda yang Dapatkan Manfaat
-
Menyentuh! Pesan Kang Dedi Mulyadi pada Anaknya Sebelum Resmi Bercerai dengan Ambu Anne: Selama 23 Tahun...
-
Dedi Mulyadi Minta Maaf Telah Pendam Selama 23 Tahun, Anne Ratna Mustika Sebut Segala Kepahitan dalam Kehidupan
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- Bukan Sekadar Wacana, Bupati Bogor Siapkan Anggaran Pembebasan Jalur Khusus Tambang Tahun Ini
Pilihan
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
Terkini
-
Jaga Konektivitas Warga di Huntara, Telkomsel Perkuat Akses Internet
-
Polisi Tangkap Pelaku Pencurian Sepeda Motor di Meulaboh, Dua Unit Kendaraan Diamankan
-
Link DANA Kaget Gratis Siang Ini Gacor Habis, Sikat Sebelum Kehabisan
-
Gempa Dangkal Guncang Bener Meriah Aceh
-
Permainan Domino Dilarang di Aceh Barat