SuaraSumut.id - Evos Phoenix keluar sebagai juara Free Fire World Series (FFWS) 2022 Bangkok, Thailand. Memuncaki klasemen akhir dengan 117 poin, tim asal Thailand ini berhak membawa pulang hadiah senilai US$ 500.000, bagian terbesar dari total prize pool yang mencapai US$ 2 juta.
Kemenangan ini mengukuhkan EVOS Phoenix menjadi juara FFWS 2022 setelah sebelumnya hanya mendapatkan gelar Runner Up di FFWS 2022 edisi Sentosa pada Mei 2022.
Kunci kemenangan EVOS Phoenix ini ada pada round ke-8, di mana mereka mampu menyalip Vivo Keyd yang sudah di ambang juara. Secara luar biasa, tim ini mencetak 18 poin eliminasi, dan 1 Booyah (12 poin) sehingga total poin mereka di round tersebut menjadi 30 poin.
Di sisi lain, Vivo Keyd dari Brasil yang sampai dengan round 7 berada di puncak klasemen harus gigit jari karena di round terakhir mereka hanya mampu mengumpulkan 9 poin.
Baca Juga: Vincent Verhaag Akui Cuma Bisa Bantu Kuatin Mental Jedar, Publik: No Komen
Hal ini membuat total poin mereka di akhir pertandingan menjadi 114 poin saja. Mereka harus merelakan gelar juara kepada EVOS Phoenix yang menyalip dan mengguli mereka dengan selisih 3 poin saja.
Gelar juara FFWS 2022 Bangkok ini sangat spesial bagi tim EVOS Phoenix karena hal ini merupakan kemenangan kedua mereka di kompetisi ini.
Sebelumnya, mereka pernah merengkuh gelar juara pada FFWS 2021 di Singapura. Tak hanya itu, kemenangan ini melanjutkan supremasi tim Thailand di FFWS karena kemenangan ini menjadi kemenangan kedua tim Thailand pada seri FFWS 2022.
Sebelumnya, di FFWS 2022 Sentosa pada Mei lalu, Attack All Around dari Thailand keluar sebagai juara pertama.
Dua tim Indonesia SES Alfaink dan RRQ Kazu masing-masing finish di posisi 6 dan 7 kelasemen akhir FFWS 2022. Meski belum bisa membawa pulang gelar juara, kedua tim sudah berjuang dan memberikan yang terbaik di FFWS 2022 Bangkok.
Baca Juga: Istri Aktor Korea Hyun Bin Melahirkan Anak Laki-Laki
SES Alfaink dan RRQ Kazu menjadikan pengalaman di kompetisi ini sebagai evaluasi untuk terus berbenah agar bisa kembali dan berbicara lebih banyak di FFWS edisi mendatang.
Berita Terkait
-
3 Negara yang Tak Senang Timnas Indonesia Kalahkan Arab Saudi, Dua Rival ASEAN
-
Resmi! Timnas Indonesia Sandang Status Terbaik di Asia Tenggara
-
Regulasi Pemain Asing Liga Thailand Untungkan Pemain Indonesia, Mimpi Rizky Ridho Abroad Jadi Nyata?
-
Raih Hasil Impresif, Timnas Indonesia Langkahi Rekor Thailand & Vietnam
-
Resmi: Indonesia Jadi Tim ASEAN Terhebat, Lampaui Vietnam dan Thailand
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
Media Asing Soroti 9 Pemain Grade A Timnas Indonesia di Piala AFF 2024, Siapa Saja?
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
Terkini
-
4 Korban Hilang saat Longsor di Karo Ditemukan Meninggal Dunia
-
4 Orang Tewas Dalam Banjir Bandang di Sibolangit, 2 Masih Hilang
-
Kembali Pimpin Medan usai Kampanye Pilgub Sumut, Bobby Nasution Resmikan 60 Bus Listrik
-
Longsor di Karo Sumut, 10 Orang Hilang
-
Banjir dan Tanah Longsor Terjang 5 Lokasi di Sumut, 10 Orang Tewas