SuaraSumut.id - Seorang pria bertatus pegawai negeri sipil (PNS) ditemukan tewas di tempat spa di Jalan Kapten Muslim/Jalan Setia Luhur, Kecamatan Medan Helvetia, Senin (6/2/2023).
Korban diketahui berinisial H (58) warga Kota Langsa, Aceh. Korban ditemukan meninggal dunia di dalam kamar tempat spa dengan kondisi terbujur kaku.
Pihak kepolisian yang mendapat laporan turun ke lokasi dan melakukan olah TKP serta memeriksa sejumlah saksi. Sementara jenazah korban dibawa ke Rumah Sakit Bhayangkara Medan.
Informasi yang dihimpun, korban merupakan tamu di tempat spa itu untuk mendapatkan layanan messages atau pijat. Namun, saat berada di dalam kamar, korban tiba-tiba jatuh dan meninggal dunia.
Baca Juga: Efek Gila Thomas Doll, Kini Macan Kemayoran Kembali Mengaung di Papan Atas Klasemen
Kapolsek Medan Helvetia Kompol Heri Edrino Sihombing ketika dikonfirmasi membenarkan adanya peristiwa tersebut.
"Iya betul," ujarnya singkat.
Sementara Kanit Reskrim Polsek Medan Helvetia Iptu Ibrahim Sofi menambahkan, dari pemeriksaan sementara tidak ada ditemukan tanda-tanda kekerasan di tubuh korban.
"Dugaan sementara karena sakit, tidak ada tanda-tanda kekerasan," katanya.
Kontributor : M. Aribowo
Baca Juga: CEK FAKTA: Rafathar Bukan Anak Kandung Nagita Slavina, Benarkah?
Berita Terkait
-
Penyanyi Wheesung Meninggal Dunia Secara Tragis di Rumah
-
Aktor Senior Subarkah Hadisarjana Meninggal Dunia
-
Ternyata Membusuk di Toren Air Rumah usai Dilaporkan Hilang, Siapa Pembunuh Ibu-Anak di Tambora?
-
Koja Jakut Gempar! Pria Bertato Ditemukan Tewas Mengambang di Got
-
Mayatnya Diduga Disembunyikan di Toren Air, Polisi Kejar Terduga Pembunuh Ibu-Anak di Tambora
Terpopuler
- Sejak Dulu Dituntut ke Universitas, Kunjungan Gibran ke Kampus Jadi Sorotan: Malah Belum Buka
- Maharani Dituduh Rogoh Rp 10 Miliar Agar Nikita Mirzani Dipenjara, Bunda Corla Nangis
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Kini Ngekos, Nunung Harus Bayar Cicilan Puluhan Juta Rupiah ke Bank
- Maharani Kemala Jawab Kabar Guyur Rp10 Miliar Biar Nikita Mirzani Ditahan: Kalian Pikir Gak Capek?
Pilihan
-
Rahasia Mudik Lebaran Lancar: Tips Pesan Tiket Bus Sinar Jaya Online Tanpa Ribet!
-
Dompet Aman, Perut Kenyang: 7 Rekomendasi Bukber Hemat di Jogja
-
Steve Saerang: Revolusi AI Setara Penemuan Mesin Uap!
-
Prediksi Nomor Punggung Pemain Timnas Indonesia: Emil Audero-Ole Romeny Saling Sikut?
-
Naturalisasi Emil Audero Cs Dapat Kritik Pedas, Erick Thohir Disebut Absurd
Terkini
-
Bobby Nasution soal Kadis Pariwisata Sumut Ditahan Kasus Korupsi: Kalau Salah Ya Ditahan
-
Festival Nommensen 2025, Effendi Simbolon: Memberikan Dampak Positif untuk Semua
-
Curi Motor Pendeta di Medan, Acil Ditembak Polisi
-
Harta Kekayaan Zumri Sulthony, Kadis Pariwisata Sumut yang Ditahan soal Korupsi Penataan Situs Benteng Putri Hijau
-
Eks Kabagbinopsnal Polda Sumut Gugat Kapolri dan Kapolda