SuaraSumut.id - Satu unit angkot menerobos lampu merah di persimpangan Kampus USU, pada Rabu (1/3/2023) pagi. Bahkan angkot itu menyeruduk pemotor yang melintas hingga terjatuh.
Hal itu terlihat dari rekaman CCTV milik Dishub yang terpasang di lampu merah persimpangan tersebut.
Tak lama setelah peristiwa itu, rombongan Wali Kota Medan Bobby Nasution tampak melintas untuk menuju kantor kota guna melaksanakan tugasnya. Bobby yang melihat langsung turun dari mobilnya untuk melihat korban tertabrak angkot tersebut.
Bahkan, Bobby tampak menegur sopir angkot dan memintanya berhenti untuk bertanggung jawab dan dinasehati. Tompul, warga yang melihat langsung peristiwa itu membenarkan kejadian itu.
Baca Juga: Diduga Balikan dengan Adhisty Zara, Niko Al Hakim Unggah Momen Double Date dengan Rachel Vennya
"Gawat kali angkot di daerah sini memang sering terobos lampu merah bang, padahal simpang ini rame. Pas pulak kejadian lewat Pak Bobby, langsung turun dia dimarahinya sopir angkot itu. Pak Bobby juga tadi nengok korban yang ditabrak sama angkot itu," kata Tompul kepada wartawan.
Berita Terkait
-
Bobby-Surya Gelar Kampanye Akbar di Medan Sabtu Ini, Ajak Masyarakat Riang Gembira
-
Gerindra Minta Hasto Jangan Baper Terkait Pilgubsu 2024: Bobby Nasution Solusi Pembangunan di Sumut
-
Soal Situs Benteng Putri Hijau, Tim Bobby-Surya Ditegur Penasihat Hukum Edy Rahmayadi
-
Jakarta Tanpa Lampu Merah? Ini Dia 4 Inovasi yang Bisa Diterapkan
-
Spanduk 'Tangkap dan Penjarakan Pelaku Perusakan Benteng Putri Hijau' Muncul di Medan
Tag
Terpopuler
- Kejanggalan LHKPN Andika Perkasa: Harta Tembus Rp198 M, Harga Rumah di Amerika Disebut Tak Masuk Akal
- Marc Klok: Jika Timnas Indonesia Kalah yang Disalahkan Pasti...
- Niat Pamer Skill, Pratama Arhan Diejek: Kalau Ada Pelatih Baru, Lu Nggak Dipakai Han
- Datang ke Acara Ultah Anak Atta Halilintar, Gelagat Baim Wong Disorot: Sama Cewek Pelukan, Sama Cowok Salaman
- Menilik Merek dan Harga Baju Kiano saat Pesta Ulang Tahun Azura, Outfit-nya Jadi Perbincangan Netizen
Pilihan
-
Harga Emas Antam Terbang Tinggi Jelang akhir Pekan, Tembus Rp1.520.000/Gram
-
Dinilai Hina Janda, Ridwan Kamil Kena Semprot Susi Pudjiastuti: Mau Omong Apa?
-
5 HP Samsung Rp 1 Jutaan dengan Kamera 50 MP, Murah Meriah Terbaik November 2024!
-
Profil Sutikno, Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta yang Usul Pajak Kantin Sekolah
-
Tax Amnesty Dianggap Kebijakan Blunder, Berpotensi Picu Moral Hazard?
Terkini
-
Viral Remaja Wanita Diculik Kawanan Bersenpi di Labura Sumut, Minta Tebusan Rp 400 Juta, 3 Pelaku Ditangkap
-
Lari ke Aceh, Pelaku yang Buang Mayat Wanita dalam Tas di Karo Ditangkap
-
Polres Labusel Launching Gugus Tugas Ketahanan Pangan
-
Seniman Luncurkan NFT Bobby Nasution, Bangkitkan Seni Digital Sumatera Utara
-
Polres Labusel Pergoki Maling Sawit Miliki Sabu