SuaraSumut.id - Polda Sumut membentuk tim untuk mengusut kasus kematian Asiah Shinta Dewi Hasibuan yang jatuh dari lift Bandara Kualanamu, Deli Serdang, Sumatera Utara.
"Tim ini akan mendalami peristiwa itu kepada pihak pengelolaan lift dan serta penanggung jawab di bandara itu sendiri," ucap Kabid Humas Polda Sumut Kombes Pol Hadi Wahyudi melansir Antara, Sabtu (6/5/2023).
Hadi menjelaskan tim yang terdiri dari penyidik Ditreskrimum, Ditreskrimsus, Laboratorium Forensik dan penyidik Polresta Deli Serdang sudah memeriksa 16 orang saksi.
"Ada lebih 16 saksi yang dimintai keterangan oleh penyidik Ditreskrimum," ucap Hadi.
Polda Sumut dan Polresta Deli Serdang juga sudah melakukan gelar perkara, dan sampai saat ini masih proses penyelidikan.
Sebelumnya, vendor penyedia fasilitas-fasilitas lift di Bandara Kualanamu dipanggil terkait kasus tewasnya wanita bernama Asiah.
"Kami melakukan evaluasi seluruh fasilitas-fasilitas terutama lift di Bandara Kualanamu dengan memanggil vedor," kata President Director Angkasa Pura II Muhammad Awaluddin.
Pemanggilan itu merupakan bagian dari upaya secara serius dan aktif memastikan aspek keamanan, keselamatan dan pelayanan di Bandara Kualanamu.
Baca Juga: Siap Perkuat Skuad Shin Tae Yong, Ketum PSSI Erick Thohir Bocorkan Progress Naturalisasi Ivar Jenner
Berita Terkait
-
Pelan-pelan Terendus, Ini Deretan Kejanggalan Aisiah Tewas di Bandara Kualanamu
-
Netizen Protes, Pihak Bandara Kualanamu Serahkan Uang Duka Rp5 Juta ke Keluarga Aisiah: Terlalu Kecil
-
Penampakan Celah Maut Lift di Bandara Kualanamu yang Tewaskan Aisiah, Netizen: Lebar Banget
-
Erick Thohir Tak Habis Fikir Lift Bandara Kualanamu Medan Makan Korban
-
Tewas di Lift Bandara Kualanamu, Bareskrim Siap Proses Laporan Suami Aisiah Sinta: Pasti Ditindaklanjuti
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- 4 Mobil Keluarga Bekas 50 Jutaan: Mesin Awet, Cocok Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
Korban Banjir Pidie Jaya Masih Bertahan di Tenda Pengungsian, Huntara Tak Kunjung Jelas
-
BMKG Peringatkan Gelombang Laut Tinggi di Sumut hingga 2,5 Meter, Nelayan Diminta Waspada
-
Anggota Brimob Polda Aceh yang Gabung dengan Tentara Bayaran Rusia Kini Dipecat
-
Anggota Brimob Polda Aceh Gabung dengan Tentara Bayaran Rusia Usai Desersi
-
OYO Laporkan Pengelola Hotel ke Polda Sumut, Diduga Langgar Perjanjian dan Ganggu Operasional