SuaraSumut.id - Pemilik akun twitter @dywantoroo67767 membuat kehebohan lantaran memposting konten yang menghina agama Islam.
Dilihat pada Kamis (1/6/2023), pemilik akun menggunggah foto Masjid Raya Al Mashun Medan dan membubuhkan simbol hewan dan kalimat yang menghina agama.
Dalam keterangannya, pemilik akun ini juga menuliskan kalau ia seperti terganggu dengan suara azan dengan kata-kata penistaan.
Dari informasi di akunnya, pemilik akun tampaknya baru bergabung di Twitter pada Mei 2023. Ia juga menuliskan informasi lokasi di Kota Binjai, Sumatera Utara.
Bukan hanya sekali, pemilik akun ini juga memenuhi beranda akun Twitternya dengan konten yang menghina agama. Bahkan, di akun facebooknya juga mengunggah hal yang sama.
Sontak saja warganet yang melihat unggahannya langsung meminta pihak kepolisian untuk bertindak.
Kabid Humas Polda Sumut Kombes Pol Hadi Wahyudi ketika dikonfirmasi menjelaskan pihaknya telah turun tangan untuk melakukan penyelidikan.
"Dalam penyelidikan," ujarnya singkat.
Kontributor : M. Aribowo
Tag
Berita Terkait
-
Ngaku Kena Mental Setelah Berstatus Tersangka Penghinaan Agama, Lina Mukherjee Ingin Konseling Psikolog
-
Heboh Bendera Merah Putih Terbalik Saat Pembukaan SEA Games 2023, Netizen: Penghinaan Buat Indonesia!
-
Sebut Megawati 'Janda', Bima TikToker Kembali Jadi Sorotan, Kata Netizen, Itu Penghinaan...
-
Dewan Adat Dayak DKI Jakarta Undang Pesulap Merah, Begini Klarifikasinya Soal Penghinaan Orang Dayak
-
Soal Pencemaran Nama Baik dan Penghinaan, Hary Tanoe Laporkan Akun YouTube Agenda Politik ke Bareskrim Polri
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
Terkini
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja
-
Warga Bandar Tarutung Tapsel Berjuang Atasi Jalan Berlumpur Pascabanjir, Aktivitas Ekonomi Tersendat
-
Kapolda Aceh Ngaku Tak Tahu Motif Anggota Brimob Gabung Tentara Bayaran Rusia
-
8 Jembatan Bailey Dibangun di Aceh Timur Pascabencana