SuaraSumut.id - Polisi mengklaim telah menemukan titik kasus wanita ditemukan tewas dalam mobil di Jalan Kelambir V, Kecamatan Medan Helvetia.
Kapolrestabes Medan Kombes Pol Valentino Alfa Tatareda mengatakan, pihaknya telah memeriksa seluruh saksi terkait kejadian yang merenggut nyawa Vonda Harianingsih (50). Valentino yakin kasus ini akan segera terungkap.
"Dalam waktu dekat, sudah ada (titik terang), sudah makin jelas," katanya kepada SuaraSumut.id, Selasa (13/6/2023).
Selain saksi-saksi, kata Valentino, polisi juga melakukan pemeriksaan terhadap kamera CCTV yang terpasang di sekitar lokasi penemuan korban.
Dari rekaman terlihat seorang laki-laki keluar dari dalam mobil korban. Kapolrestabes menerangkan pihaknya sedang mengidentifikasi pria tersebut.
"Dan banyak yang kita periksa mudah-mudahan segera (ditangkap)," pungkasnya.
Sebelumnya, warga yang bermukim di Jalan Kelambir V digemparkan dengan penemuan wanita tewas bersimbah darah di dalam mobil pada Rabu (7/6/2023).
Korban diketahui bernama Vonda Harianingsih (50) warga Kebun Lada, Binjai. Korban ditemukan tewas di bagian tempat duduk tengah mobil Daihatsu Xenia BK 1088 IW yang terparkir di pinggir jalan.
Kontributor : M. Aribowo
Baca Juga: Menyoal Minimnya Pelibatan Masyarakat dalam Upaya Pemajuan Kebudayaan di Riau
Berita Terkait
-
Pelaku Pembunuhan di Gang Family, Bandung yang Korbannya Disimpan dalam Karung Akhirnya Tertangkap, Polisi Jelaskan Motifnya
-
Sidang Perdana Kasus Mutilasi Angela, Ecky Listiantho Dituntut Pasal Pembunuhan Berencana
-
3 Drama Korea Bertema Pembunuhan Anak, Salah Satunya 'Beyond Evil'
-
Profil Letkol Ade Rizal Muharam, Bisa Kembali Lagi ke TNI Meski Sudah Dipecat Gegara Pembunuhan
-
Richard Eliezer Bebas Januari, Berikut Jejaknya di Kasus Pembunuhan Berencana Brigadir Yosua
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Panduan Membeli Mobil Hybrid Bekas: Hemat BBM Tanpa Salah Pilih
-
Jalur Aceh Timur-Gayo Lues via Lokop Segera Terhubung, Penanganan Darurat Masuki Tahap Akhir
-
Mobil Bekas Tabrak Murah tapi Berisiko? Ini Keuntungan dan Kerugian
-
Tips Merawat Mobil yang Jarang Dipakai Agar Tetap Prima dan Awet
-
Jangan Anggap Remeh! Ini Kelebihan Pelek Jari-jari Dibanding Pelek Alloy