SuaraSumut.id - Smartfren menggelar berbagai kegiatan dalam rangka memeriahkan HUT RI ke-78. Kegiatan ini berlangsung bersama masyarakat di 12 tempat di tiga Provinsi, yaitu Aceh, Sumatera Utara dan Riau.
Jhon Ferdinan Simanjuntak, Regional Head North Sumatera Smartfren mengatakan, kegiatan yang digelar berupa lomba makan kerupuk hingga balap karung.
"Kegiatan ini dihelat secara serentak. Selain untuk hiburan, juga digelar sebagai bentuk penghormatan bagi para pahlawan yang telah berjuang," katanya dalam keterangan tertulis, Jumat (18/8/2023).
Kegiatan yang digelar bekerjasama dengan pemuda pemudi setempat. Penyelenggaraan ini juga bertujuan untuk mempererat silaturahmi kami dengan masyarakat luas.
Pihaknya memiliki peran dalam berbagai kegiatan masyarakat. Sebelumnya, Smartfren memperkenalkan paket data terbaru yang dirancang sesuai dengan kebutuhan digital generasi muda tanah air.
Paket data terbaru Smartfren Kuota 100 GB bisa didapatkan dengan harga terbaik Rp 100 ribu untuk pelanggan pra-bayar. Seperti ikut serta dalam meriahkan peringatan HUT RI ke-78 dengan masyarakat.
Arsyad, salah satu warga mengaku sangat senang dengan perlombaan yang digelar.
"Sangat senang dibuatnya acara ini. Semoga kegiatan serupa diadakan setiap tahunnya," katanya.
Baca Juga: Merasa Capek, Denny Caknan Kapok Nikah
Berita Terkait
-
HUT RI ke-78, Dua Napi Teroris dan 1.366 Narapidana di Jogja Dapat Remisi
-
4 Artis dan Tokoh Dapat Remisi di HUT RI ke-78, Ferry Irawan Bebas Setelah Berkelakukan Baik Selama Ditahan
-
Pimpin Upacara HUT RI Terakhir di Istana Jakarta, Wajah Presiden Jokowi yang Makin Tua dan Lesu Bikin Khawatir Netizen
-
Jadi Artis Terkaya di Indonesia, Rey Utami Siapkan Hadiah Rp200 Juta untuk Lomba HUT RI ke-78
-
16 Napi Korupsi Langsung Bebas Usai Terima Remisi HUT RI, Siapa Saja?
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Wakil Wali Kota Binjai Harap Dana Transfer Pusat Dikembalikan untuk Pemulihan Pascabanjir
-
Banjir Rendam Tiga Desa di Sosa Julu Padang Lawas
-
OJK Tegaskan Tidak Pernah Keluarkan Daftar Aplikasi Penghasil Uang
-
5 Kebiasaan yang Harus Hilang di Tahun 2026
-
Harga Emas Antam Hari Ini Melejit, Cek Rinciannya di Sini