SuaraSumut.id - Seorang pria di Medan, Sumatera Utara (Sumut), Muhammad Radi (38) menikam sepupunya Firman Efendi (32) hingga tewas.
Sebelum tewas, korban dan pelaku sempat berkelahi di Jalan Krakatau, Kecamatan Medan Timur, Rabu (23/8/2023).
Kapolsek Medan Timur Kompol Rona Tambunan mengatakan pihaknya yang laporan turun ke lokasi untuk melakukan olah TKP.
"Awalnya anggota sedang patroli di dekat TKP, kemudian mendapatkan informasi ada dua orang pria sedang berkelahi," katanya kepada SuaraSumut.id, Kamis (24/8/2023).
Polisi kemudian melihat pelaku sedang berusaha melarikan diri sambil memegang pisau.
"Unit Reskrim Polsek Medan Timur mengamankan pelaku tak jauh dari TKP," jelasnya.
Untuk proses hukum lebih lanjut, pelaku diboyong ke Mako Polsek Medan Timur. Sedangkan korban dievakuasi ke klinik terdekat.
"Tapi setelah dokter klinik melakukan pemeriksaan korban dinyatakan telah meninggal dunia. Pelaku merupakan sepupu dari korban," ujarnya.
Kanit Reskrim Polsek Medan Timur AKP Budiman Simanjuntak menambahkan motif pelaku melakukan aksinya diduga cemburu korban dekat dengan istrinya.
Baca Juga: Kulit sedang Kusam? Ketahui Penyebab dan Solusi Kembalikan Kulit Bercahaya
"Keterangan tersangka seperti itu, dia cemburu dengan korban," katanya.
Kontributor : M. Aribowo
Berita Terkait
-
Sadis! 7 Fakta Anak Perempuan Tikam Dada Ayah Bertubi-tubi hingga Tewas di Bangka Selatan
-
Anggota TNI AU Tikam Pemilik Warkop hingga Tewas di Medan Jadi Tersangka-Ditahan, Ini Motifnya
-
Kronologi Kasus Mahasiswa UI Tikam Juniornya, Pelaku Terlilit Pinjol
-
Rangkaian Aksi Keji Mahasiswa UI Bunuh Junior: Tikam Dada, Simpan Jasad Pakai Plastik
-
Sempat Pura-Pura Gila, Pria di Jakut Akui Tikam Ayah Tiri Bertubi-tubi karena Dendam
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Panduan Membeli Mobil Hybrid Bekas: Hemat BBM Tanpa Salah Pilih
-
Jalur Aceh Timur-Gayo Lues via Lokop Segera Terhubung, Penanganan Darurat Masuki Tahap Akhir
-
Mobil Bekas Tabrak Murah tapi Berisiko? Ini Keuntungan dan Kerugian
-
Tips Merawat Mobil yang Jarang Dipakai Agar Tetap Prima dan Awet
-
Jangan Anggap Remeh! Ini Kelebihan Pelek Jari-jari Dibanding Pelek Alloy