SuaraSumut.id - Kecelakaan lalu lintas antara mobil angkutan kota (angkot) kontra truk terjadi di Jalan Pasar V Desa Helvetia Kecamatan Labuhan Deli, Kabupaten Deli Serdang, Sabtu (2/8/2023).
Video kecelakaan antara mobil angkot vs truk ini terekam kamera ponsel dan CCTV. Video ini kecelakaan ini kemudian beredar di media sosial.
Dilihat SuaraSumut.id dari unggahan @tkpmedan, tampak angkot melaju dengan ugal-ugalan lalu mengambil jalur terlalu ke kanan.
Saat melaju berlawanan arah angkot sempat menyenggol kendaraan sepeda motor, sebelum menabrak truk tangki semen yang datang dari arah berlawanan.
Baca Juga: Hasil Persija vs Persib di BRI Liga 1: Macan Kemayoran Unggul 1-0 di Babak I
Dari video yang beredar tampak kedua kendaraan bertabrakan secara laga kambing. Bagian depan angkot tabrak ringsek. Belum diketahui apakah insiden ini merenggut korban jiwa atau tidak.
Warganet yang melihat ini angkot yang ugal-ugalan hingga menabrak truk membuat warganet ramai memberikan komentar.
"Kereta api aja dilaga apalagi truk," kata warganet.
"Ngeri angkot nya bukan truk aja jadi korban tapi motor pun bisa jadi korban ama angkot nya... Memang raja jalanan neh angkot," ungkap warganet.
"Harus masuk penjara tuh supir angkotnya," kata warganet.
Baca Juga: Gali Freitas Pulang ke Timnas Timor Leste Demi Kualifikasi Piala Asia U23
Kontributor : M. Aribowo
Berita Terkait
-
Segini Harga Boneka Upset Duck yang Dipamerkan Irish Bella dan Dua Anak Sambungnya
-
Viral Bocah SD Rela Tak Santap Menu Makan Siang Gratis Demi Ibunya, Alasan di Baliknya Bikin Mewek
-
Keaslian Jersey-nya Viral Dipertanyakan, Selebgram Ini Beri Balasan Menohok
-
Viral! Pengakuan Hasto Soal Jokowi dan Anies Picu Said Didu Serukan Tolak Calon Jokowi
-
Perputaran Uang Judol Capai Rp 900 T, Susi Pudjiastuti Prihatin
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
Debat Pilkada Dianggap Gagal, Aktivis Minta Solusi Lokal untuk Krisis Iklim di Kaltim
-
Harga Emas Antam Masih Bertahan Tinggi di Level Rp1.541.000/Gram Pada Akhir Pekan
-
Sambut Presiden dengan Kemewahan, Mercedes-Maybach S650 Pullman Jadi Tunggangan Prabowo di Abu Dhabi
-
Tangan Kanan Bongkar Shin Tae-yong Punya Kendala di Timnas Indonesia: Ada yang Ngomong...
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
Terkini
-
Longsor Terjang Padang Lawas Sumut, 4 Orang Meninggal
-
BRImo Hadir di OPPO Find X 8 Series, Ada Diskon hingga Cashback Menarik lho!
-
Amankan Pilkada Serentak 27 November di Sumut, 12 Ribu Polisi Dikerahkan
-
Bobby Nasution-Surya Kampanye Akbar, Ajak Pendukung Datang ke TPS-Coblos Nomor 1
-
Kampanye Akbar Bobby-Surya, Gelorakan Semangat Bersama Membangun Sumut