SuaraSumut.id - Tidak hanya membantu mewujudkan kesejahteraan, TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) juga diharapkan dapat meningkatkan pemahaman serta meningkatkan kesadaran masyarakat di Kota Medan untuk mengelola potensi yang dimiliki.
"Selain itu, menguatkan pemahaman bela negara dan disiplin nasional yang diselaraskan dengan program pemerintah daerah setempat," kata Wali Kota Medan Bobby Nasution saat menjadi Inspektur Upacara (Irup) Pembukaan TMMD ke 118 T.A 2023 Kodim 0201/Medan di Lapangan Benteng Medan, Rabu (20/9/2023).
Selain mempererat kemanunggalan TNI dengan masyarakat, kata Bobby, program TMMD juga turut mendukung percepatan pembangunan di wilayah yang bisa dirasakan langsung oleh masyarakat sekitar.
"Program TMMD ini jadi salah satu wujud Operasi Bhakti TNI yang dilaksanakan secara terpadu dan berkesinambungan. TMMD ini juga jadi wujud kolaborasi semua stakeholder dan menjadi serta membawa dampak positif terutama bagi masyarakat yang merasakan manfaatnya," ungkapnya.
Bobby berharap TNI mampu menciptakan dan menjaga hubungan baik, berbaur dengan penuh rasa kekeluargaan dengan seluruh masyarakat di lokasi TMMD nya masing-masing.
"Dengan TMMD ini, kami harap rekan-rekan TNI tetap semangat untuk membawa perubahan yang sistematis dan komprehensif untuk menjadikan desa serta masyarakat lebih maju dan sejahtera," harapnya.
Bobby juga sekaligus membuka kegiatan TMMD. Pembukaan ditandai dengan pemberian tanda peserta dan peralatan kerja kepada perwakilan prajurit TNI serta pemberian tali asih kepada warga kurang mampu.
Berita Terkait
-
Bupati Batubara: Bobby Nasution Tak Hanya Pikirkan Warga Medan, Sudah Layak Jadi Gubsu
-
Bobby Nasution Banyak Lakukan Pembangunan Infrastruktur di Medan Johor
-
Pemkot Medan Siap Mendukung, Bobby Nasution Ingin Pembangunan Bus Rapid Transit Dilakukan Secepatnya
-
Bobby Nasution Debat dengan Warga soal Pelebaran Parit di Jalan Sampali: Jangan Kepentingan Kalian Saja Mau Dimengerti!
-
Banjir di Medan Rendam Pemukiman Warga, Publik Colek Bobby Nasution: Hujan Sebentar Aja Langsung Banjir
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Panduan Membeli Mobil Hybrid Bekas: Hemat BBM Tanpa Salah Pilih
-
Jalur Aceh Timur-Gayo Lues via Lokop Segera Terhubung, Penanganan Darurat Masuki Tahap Akhir
-
Mobil Bekas Tabrak Murah tapi Berisiko? Ini Keuntungan dan Kerugian
-
Tips Merawat Mobil yang Jarang Dipakai Agar Tetap Prima dan Awet
-
Jangan Anggap Remeh! Ini Kelebihan Pelek Jari-jari Dibanding Pelek Alloy