Ilustrasi gempa bumi. [unsplash]
SuaraSumut.id - Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menyampaikan informasi soal gempa bumi terkini yang terjadi hari ini, Senin (30/10/2023).
Gempa bumi dengan magnitudo 3,3 terjadi di wilayah Tapanuli Utara (Taput), Sumatera Utara (Sumut). Gempa terjadi pada pukul 08.46 WIB.
"Gempa Mag: 3,3 pada 30 Oktober 2023 pukul 08:46:54 WIB," tulis akun X @infoBMKG, Senin (30/10/2023).
Titik koordinat gempa ada pada 1.83 lintang utara dan 99.13 bujur timur. Gempa berada 27 km Tenggara Tapanuli Utara, dengan kedalaman 10 km.
"Disclaimer:Informasi ini mengutamakan kecepatan, sehingga hasil pengolahan data belum stabil dan bisa berubah seiring kelengkapan data," tulisnya.
Tag
Berita Terkait
-
Gempa Bumi Bersebaran di Teluk Tomini, Laut Maluku, dan Kepulauan Talaud
-
Breaking News! Gempa Magnitudo 4,0 Guncang Aceh Jaya
-
BREAKING NEWS! Gempa Berkekuatan Magnitudo 5.6 Guncang Toli-Toli
-
Gempa Bumi Magnitudo 6,1 Guncang Laut Banda Maluku
-
Gempa Magnitudo 5,1 Guncang Nias Selatan, Tidak Berpotensi Tsunami
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?