SuaraSumut.id - Tiga tim Indonesia berhasil melaju ke babak grand finals Free Fire World Series (FFWS) 2023 Bangkok. Mereka adalah RRQ Kazu, POCO Star, dan Thorrad.
Ketiga tim ini berhasil melalui ketatnya persaingan di babak Knockout dan masuk jajaran 12 tim yang akan bertanding di fase terakhir pada 24-26 November 2023.
Mereka akan bertanding melawan 9 tim kuat lainnya dari berbagai penjuru dunia akhir pekan ini. Termasuk di antaranya adalah tim-tim raksasa Thailand yang dalam beberapa musim terakhir.
Tak hanya itu, lawan kuat seperti Magic Squad dan Loud dari Brasil juga akan menjadi lawan yang sangat diperhitungkan.
Di babak ini, 12 tim akan memperebutkan point headstart yang ditentukan lewat konversi poin dari posisi mereka di babak Point Rush.
Sistem ini mirip seperti perebutan pole position di ajang balapan. Sistem ini juga sudah diterapkan di FFML Season 8 dengan sistem babak Semi Final dan Grand Final.
Bermodal poin tambahan dari babak Point Rush, 12 tim tersebut kemudian akan bertanding kembali di babak Grand Final FFWS pada 26 November 2023.
Sebanyak 6 ronde mereka akan berjuang untuk merengkuh tahta tim Free Fire terkuat di dunia. Tak hanya itu, mereka juga akan memperebutkan total prize pool senilai 1.000.000 US Dollar.
Berita Terkait
-
FFWS 2025 Jakarta Mengguncang! Update Flame Arena Hadirkan Loadout, Taktik Baru, Booyah!
-
Pekan Pertama FFWS SEA 2024 Spring, RRQ Kazu Indonesia di Posisi Teratas dan Dewa United Apollo Paling Buncit
-
18 Tim Esports Indonesia Siap Unjuk Gigi di FFWS ID 2024 Spring
-
Peluang Tim Indonesia di Grand Finals FFWS SEA 2024 Spring
-
Bersiaplah, Kualifikasi Turnamen CODM Major Series 8 Segera Dimulai! Begini Tahapannya
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas Daihatsu untuk Lansia yang Murah, Aman dan Mudah Dikendalikan
- Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
- 5 Mobil Bekas Toyota Pengganti Avanza, Muat Banyak Penumpang dan Tahan Banting
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 3 Januari 2026: Ada Arsenal 110-115 dan Shards
- iQOO 15R Lolos Sertifikasi Resmi, Harga Diprediksi Lebih Terjangkau
Pilihan
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram
-
4 Rekomendasi HP Murah RAM 8 GB Baterai Jumbo, Aman untuk Gaming dan Multitasking
Terkini
-
4 Cara Memilih Outfit yang Tepat Sesuai Warna Kulit
-
18 Sekolah Terdampak Bencana di Aceh Belajar di Tenda
-
Telkomsel Pulihkan Jaringan di Desa Pulo Gelime Aceh
-
Pengusaha Nasi Kuning Setubuhi Pekerja Wanita, Diancam Tak Digaji dan Dipaksa Tetap Kerja 15 Tahun
-
3 Pilihan Motor Matic yang Siap Hadapi Banjir