SuaraSumut.id - Polres Sergai menggelar Operasi Keselamatan Berkendara di Rest Area A Jalan Tol Medan-Tebing Tinggi, Sumatera Utara, Rabu 22 November 2023.
Sasaran operasi adalah kendaraan yang melebihi muatan atau overload dan over dimensi yang melintas di jalan tersebut.
Kasi Humas Polres Sergai Polres Sergai Ipda Brimen mengatakan petugas melakukan pemeriksaan atau menimbang muatan kendaraan yang overload atau over dimensi.
"Operasi ini digelar untuk keselamatan berkendara," kata Ipda Brimen.
Brimen menjelaskan operasi ini bekerjasama dengan stakeholder terkait seperti Dishub, Jasa Marga, Satgas Gaktib Jalan Tol dan lainnya.
Selama masa sosialisasi, kata Brimen, pengendara yang memuat kendaraan overload diberi teguran. Petugas juga memasang stiker di kendaraan agar tidak lagi memuat beban overload.
Tak hanya itu, petugas juga memberikan surat pernyataan atau teguran kepada pengemudi kendaraan yang overload dan over dimensi.
"Hari ini ada sekitar 50 kendaraan yang diperiksa," kata Brimen.
Berita Terkait
-
Pemerintah Pusat Puji Gerak Cepat Gubernur Bobby Nasution Bangun Huntap Korban Bencana
-
Gubernur Bobby Nasution Perpanjang Status Tanggap Darurat Bencana hingga 31 Desember 2025
-
Mensos Salurkan Santunan Rp15 Juta bagi Ahli Waris Korban Bencana di Sibolga
-
Anjing Pelacak K-9 Dikerahkan Cari Korban Tertimbun Longsor di Sibolga-Padangsidimpuan
-
Dengarkan Keluhan Warga Soal Air Bersih di Wilayah Longsor, Bobby Nasution Akan Bangunkan Sumur Bor
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
Terkini
-
600 Hunian di Aceh Tamiang Rampung, Diserahkan ke Pemerintah Daerah 8 Januari 2026
-
Program Pemberdayaan PNM Perluas Dampak Sosial Sepanjang 2025
-
Rektor Unimal Puji Langkah Taktis Dasco Orkestrasi Bantuan untuk Aceh: Cegah Kemiskinan
-
Mulai 2026, Registrasi Kartu SIM Wajib Rekam Wajah, Warga Medan Soroti Teknis dan Keamanan Data
-
1.225 Orang di Sumut Tewas karena Kecelakaan Sepanjang 2025