SuaraSumut.id - Seorang pria bernama Annur Raja Napator Siregar (33) diduga menjadi korban pengeroyokan. Korban diketahui merupakan anggota Panwaslu di Medan.
Akibat penganiayaan ini, korban dikabarkan mengalami luka-luka di wajahnya. Insiden terjadi di Jalan Jamin Ginting Medan, Sabtu 13 Januari 2024.
Informasi yang dihimpun, awalnya korban mendatangi lokasi kegiatan salah satu caleg DPD RI. Di sana korban mengambil foto dan video.
Sejumlah orang yang berada di lokasi merasa terganggu dengan kehadiran Raja. Cekcok pun terjadi hingga berujung pengeroyokan.
Atas kejadian tersebut, korban kemudian membuat laporan ke Polsek Medan Baru pada Minggu (14/1/2024) dini hari.
Baca Juga:
Gibran Belanja, Minta Selvi Ananda Pilihkan Baju: Opo Jare Bojoo
Kapolsek Medan Baru Yayang Rizky Pratama mengatakan pihaknya telah menerima laporan korban.
"Iya laporannya sudah diterima," katanya saat dikonfirmasi SuaraSumut.id.
Yayang mengatakan pihaknya juga telah berkoordinasi dengan Bawaslu Medan terkait kejadian tersebut.
"Yang bersangkutan datang sendirian dan tidak membawa identitas sebagai Panwas, sehingga masyarakat di sana terganggu dan terjadi penganiayaan," pungkasnya.
Kontributor : M. Aribowo
Tag
Berita Terkait
-
Tuntut Revisi UMSK 2026, Buruh Kritik Gaya Kepemimpinan Dedi Mulyadi: Hentikan Pencitraan di Medsos
-
Karir Ambyar! Brigadir YAAS Dipecat Polda Kepri Usai Aniaya Calon Istri yang Hamil
-
Film Ozora: Penganiayaan Brutal Penguasa Jaksel, Ketika Luka Menjadi Kekuatan!
-
Anak SD Diduga Bunuh Ibu di Medan: Kejanggalan Kasus dan Mengapa Polisi Sangat Berhati-hati
-
Mendagri Tito Jelaskan Duduk Perkara Pemkot Medan Kembalikan Bantuan Beras 30 Ton ke UAE
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Program Pemberdayaan PNM Perluas Dampak Sosial Sepanjang 2025
-
Rektor Unimal Puji Langkah Taktis Dasco Orkestrasi Bantuan untuk Aceh: Cegah Kemiskinan
-
Mulai 2026, Registrasi Kartu SIM Wajib Rekam Wajah, Warga Medan Soroti Teknis dan Keamanan Data
-
1.225 Orang di Sumut Tewas karena Kecelakaan Sepanjang 2025
-
5.737 Personel Gabungan Amankan Malam Tahun Baru di Sumut