SuaraSumut.id - Berjalan tanpa alas kaki di luar ruangan, atau dikenal sebagai "grounding" atau "earthing" menarik perhatian banyak orang, termasuk selebriti seperti Cate Blanchett dan Kacey Musgraves.
Melansir dari Antara, Senin (25/3/2024), beberapa penelitian menunjukkan manfaat potensial dari grounding, yaitu:
- Mengurangi peradangan
Sebuah studi tahun 2015 mengamati 20 kasus dan menemukan bahwa kontak langsung dengan bumi membantu mengurangi peradangan akibat cedera.
- Menurunkan stres
Studi kecil tahun 2012 menunjukkan bahwa berjalan tanpa alas kaki dapat membantu menurunkan stres dan risiko penyakit kardiovaskular.
Diduga perpindahan elektron dari bumi ke tubuh melalui kontak langsung memberikan efek positif tersebut.
Meskipun konsep dengan berjalan tanpa alas kaki terdengar menjanjikan, penelitiannya masih sangat terbatas. Selain itu, jalan kaki secara umum (dengan atau tanpa sepatu) telah terbukti memiliki efek anti inflamasi, menghilangkan stres, dan dapat membantu menurunkan tekanan darah.
Jadi Anda tetap bisa memetik manfaat tersebut dengan dukungan sneakers. Selain itu, berjalan tanpa alas kaki di tempat umum akan meningkatkan kemungkinan cedera secara signifikan jika Anda menginjak sesuatu yang berbahaya.
Perhatikan saja di mana Anda melangkah dan mandi setelahnya, bicarakan juga dengan dokter jika memiliki pertanyaan sebelum menambahkan jalan-jalan tanpa sepatu ke dalam rutinitas Anda.
Berita Terkait
-
Manfaat Mentega Murni untuk Kesehatan Wanita, Redakan Nyeri Menstruasi?
-
Strategi Mengelola Waktu Bermain Gadget Anak sebagai Kunci Kesehatan Mental
-
Menggali Potensi Diri Lewat Buku 10 Jalan Memahami Diri Sendiri
-
Tips Minum Air Putih yang Efektif untuk Kesehatan
-
Oleh-oleh dari Kunjungan Prabowo ke Amerika Serikat, Dapat Suntik Dana Jumbo Rp17,5 Triliun untuk Kesehatan Indonesia
Terpopuler
- Kejanggalan LHKPN Andika Perkasa: Harta Tembus Rp198 M, Harga Rumah di Amerika Disebut Tak Masuk Akal
- Marc Klok: Jika Timnas Indonesia Kalah yang Disalahkan Pasti...
- Niat Pamer Skill, Pratama Arhan Diejek: Kalau Ada Pelatih Baru, Lu Nggak Dipakai Han
- Datang ke Acara Ultah Anak Atta Halilintar, Gelagat Baim Wong Disorot: Sama Cewek Pelukan, Sama Cowok Salaman
- Menilik Merek dan Harga Baju Kiano saat Pesta Ulang Tahun Azura, Outfit-nya Jadi Perbincangan Netizen
Pilihan
-
Dinilai Hina Janda, Ridwan Kamil Kena Semprot Susi Pudjiastuti: Mau Omong Apa?
-
5 HP Samsung Rp 1 Jutaan dengan Kamera 50 MP, Murah Meriah Terbaik November 2024!
-
Profil Sutikno, Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta yang Usul Pajak Kantin Sekolah
-
Tax Amnesty Dianggap Kebijakan Blunder, Berpotensi Picu Moral Hazard?
-
Aliansi Mahasiswa Paser Desak Usut Percobaan Pembunuhan dan Stop Hauling Batu Bara
Terkini
-
Viral Remaja Wanita Diculik Kawanan Bersenpi di Labura Sumut, Minta Tebusan Rp 400 Juta, 3 Pelaku Ditangkap
-
Lari ke Aceh, Pelaku yang Buang Mayat Wanita dalam Tas di Karo Ditangkap
-
Polres Labusel Launching Gugus Tugas Ketahanan Pangan
-
Seniman Luncurkan NFT Bobby Nasution, Bangkitkan Seni Digital Sumatera Utara
-
Polres Labusel Pergoki Maling Sawit Miliki Sabu