SuaraSumut.id - Orangtua diharapkan agar lebih mengawasi aktivitas anak di bawah umur dalam bermain gadget. Hal ini penting untuk mengetahui sejauh mana anak memanfaatkan untuk hal positif, bukan sebaliknya yang merugikan.
Seperti yang dialami oleh siswi SMP di Medan berinisial M (15) yang menjalin komunikasi dengan pria dewasa di media sosial (medsos). Usai berkenalan, korban kemudian menjajaki hubungan pacaran hingga akhirnya dibawa kabur.
Orangtua korban pun dibuat kelimpungan mencari anak perawannya. Hilangnya korban lalu dilaporkan ke pihak kepolisian.
Laporan ini tertuang dalam nomor LP/GANGGUAN/B/20/III/2024/SPKT/POLRESTABES MEDAN/POLDA SUMUT, 21 Maret 2024. Polisi yang menerima laporan ini kemudian melakukan penyelidikan lebih lanjut.
"Korban dilaporkan hilang oleh orangtuan setelah seminggu hilang," kata Kasat Reskrim Polrestabes Medan Kompol Jama Kita Purba, Minggu (31/3/2024).
Dari hasil penyelidikan, kata Jama, petugas mendapati keberadaan korban di sebuah rumah kontrakan bersama MFM (27) warga Binjai. Pria tersebut seharinya bekerja sebagai kuli bangunan.
"Personel kemudian mendatangi sebuah rumah sewa yang diduga kuat lokasi keberadaan korban di Binjai," ucap Jama.
Saat ditemukan korban ternyata tinggal bersama seorang laki-laki. MFM yang diduga telah menjalin hubungan asmara dengan korban.
"Dari pemeriksaan pelaku ternyata telah melakukan pelecehan (disetubuhi) terhadap korban sebanyak tiga kali," imbuhnya.
Usai mengevakuasi korban, Jama melanjutkan pihaknya juga menangkap MFM.
"Pria tersebut sudah dilakukan penahanan untuk proses hukum lebih lanjut," tukasnya.
Kontributor : M. Aribowo
Berita Terkait
-
Rumah Hakim PN Medan Kebakaran, Sengaja Dibakar atau Murni Kecelakaan?
-
Bobby Nasution Dukung Siswa Sumut Wakili Indonesia di Olimpiade Sains Internasional di Rusia
-
Kuli Bangunan Tewas Ditusuk Rekan Sendiri, Polisi Selidiki Motif Pembunuhan Sadis
-
Rumah di Pademangan Ambruk Saat Direnovasi, Dua Kuli Bangunan Selamat Usai Satu Jam Terkubur
-
Kuli Bangunan Antar Anak Jadi Jaksa: Kisah Viral Doa Ayah Tembus Langit!
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Makna Isra Miraj dan Cara Meneladaninya dalam Kehidupan Sehari-hari
-
Cushion Belang Saat Dipakai? Ini Cara Mengatasinya agar Makeup Lebih Menyatu
-
Bajak Laut Beraksi di Gabon Afrika, Culik 4 WNI Awak Kapal Ikan
-
Seleksi Calon Anggota KPI 20262029 Dibuka, Berikut Jadwal, Syarat, dan Cara Daftarnya
-
Update Status! 16 Ucapan Isra Miraj 2026 yang Menyentuh Hati