SuaraSumut.id - Muhammad Ben Abubakar (47) warga Gampong Didoh, Kecamatan Mutiara Timur, Kabupaten Pidie, Aceh, menjadi korban amukan gajah liar.
Menurut Ketua MPKG Pidie, Sulaiman Ahmad, peristiwa terjadi di kawasan perkebunan warga Glumpang Tiga, pada Minggu 21 April 2024.
Saat itu, korban bersama warga lainnya berusaha menggiring tiga gajah liar. Namun, gajah tersebut mengamuk dan mengejar mereka.
"Gajah mengamuk dan berbalik arah mengejar kami. Nahas beliau (Abubakar) terjatuh, sehingga gajah mengarah ke korban, lalu tubuhnya di injak-injak," katanya melansir Antara, Selasa (23/4/2024).
Warga lainnya berupaya membakar mercon dengan mengarahkannya ke gajah. Hingga akhirnya gajah tersebut menjauh dari korban.
Korban mengalami luka berat dan langsung dilarikan ke RS Abdullah Syafi'i Beureunuen untuk visum dan perawatan.
Masyarakat berharap pemerintah daerah hingga Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) untuk lebih serius menangani masalah satwa liar yang terjadi di kawasan Pidie.
"Kami juga meminta pemerintah untuk membantu warga yang menjadi korban amukan gajah, serta korban yang telah dirusak hasil kebunnya dengan pemberian kompensasi harta benda tanaman," katanya.
Berita Terkait
-
Drama Laut Andaman: Mengungkap Sindikat Perdagangan Manusia Rohingya di Aceh
-
Profil Dan Karier Delisa, Korban Tsunami Berkaki Prostatik Kini Jadi Pegawai Bank
-
Potret Delisa Kini, Setelah 20 Tahun Tsunami Aceh Bisa Bekerja di Bank Syariah
-
Di Balik Jeruji Truk: Kisah Pilu Pengungsi Rohingya yang Ditolak di Aceh
-
Dor...Dikejar-kejar hingga Ban Ditembak, Penangkapan Pengedar Ganja 272 Kg Asal Aceh Berlangsung Dramatis!
Terpopuler
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- Gibran Tinjau Makan Gratis di SMAN 70, Dokter Tifa Sebut Salah Sasaran : Itu Anak Orang Elit
- Tersandung Skandal Wanita Simpanan Vanessa Nabila, Ahmad Luthfi Kenang Wasiat Mendiang Istri
- Dibongkar Ahmad Sahroni, Ini Deretan 'Dosa' Ivan Sugianto sampai Rekening Diblokir PPATK
- Deddy Corbuzier Ngakak Dengar Kronologi Farhat Abbas Didatangi Densu: Om Deddy Lagi Butuh Hiburan
Pilihan
-
Patut Dicontoh! Ini Respon Eliano Reijnders Usai Kembali Terdepak dari Timnas Indonesia
-
Ada Korban Jiwa dari Konflik Tambang di Paser, JATAM Kaltim: Merusak Kehidupan!
-
Pemerintah Nekat Naikkan Pajak saat Gelombang PHK Masih Menggila
-
Dugaan Pelanggaran Pemilu, Bawaslu Pantau Interaksi Basri Rase dengan ASN
-
Kuasa Hukum Tuding Kejanggalan, Kasus Cek Kosong Hasanuddin Mas'ud Dibawa ke Tingkat Nasional
Terkini
-
Kabur ke Taput, Pembunuh Wanita Pemilik Kos di Medan Akhirnya Diringkus
-
Program PSR Jadi Andalan Pemerintah Dorong Peningkatan Produksi Sawit
-
Penikaman di Sekolah di China, 8 Tewas dan 17 Luka-luka
-
Kedipkan Mata ke Istri Orang, Pria di Aceh Tewas Dibacok-Digorok
-
Antisipasi Tingginya Hujan, KAI Sumut Siapkan AMUS