SuaraSumut.id - Bencana longsor terjadi di Jalan Lintas Kabupaten Langkat dan Kabupaten Tanah Karo, Sumatera Utara, (Sumut), tepatnya di kawasan Pamah Semelir.
Longsor membuat badan jalan tertimbun tanah dan pohon kayu, tidak dapat dilalui kendaraan roda empat dan roda dua.
Demikian disampaikan oleh Kepala Pelaksana Harian Badan Penanggulangan Bencana Daerah Ansari, melansir Antara, Jumat (26/4/2024).
"Longsor menyebabkan badan jalan tertimbun tanah dan pohon kayu, sehingga tidak dapat dilalui oleh kendaraan roda empat maupun roda dua," katanya.
Hingga saat ini pihak BPBD, Forkopimcam Sei Bingai, Kades Telagah beserta perangkat desa, dan masyarakat masih berupaya membersihkan badan jalan.
Namun, pembersihan dihentikan sementara karena kondisi tanah masih labil dan dikhawatirkan terjadi longsor susulan.
"Pembersihan dihentikan sementara karena kondisi tanah masih labil sehingga takut terjadi longsor susulan," kata Ansari.
Berita Terkait
-
Gerak Cepat, Kemensos Bantu Pencarian Korban Longsor Karo
-
Pergerakan Tanah Meluas di Kadupandak Cianjur, 63 Rumah Rusak, Ratusan Warga Mengungsi
-
Badai Bert Lumpuhkan Irlandia dan Inggris: Ribuan Rumah Tanpa Listrik, Transportasi Lumpuh
-
Cara Happy Hearts Indonesia Bantu 90.000 Anak di Indonesia: Bangun Lebih dari 300 Sekolah Terdampak Bencana
-
Viral Dinsos Bogor 'Berlibur' ke Bali, Tinggalkan Warga Hadapi Bencana Alam?
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
Usai Cuti Kampanye, Basri Rase Gelar Rapat Perdana Bersama OPD, Bahas Apa?
-
Thom Haye hingga Ragnar Oratmangoen Punya KTP DKI Jakarta, Nyoblos di TPS Mana?
-
Awali Pekan ini, Harga Emas Antam Mulai Merosot
-
Ada Marselino Ferdinan! FIFA Rilis Wonderkid Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Desas-desus Shell Mau Hengkang dari RI Masih Rancu, SPBU Masih Beroperasi
Terkini
-
Kabar Baik dari Mendag Budi Santoso, Harga Minyakita Turun Pekan Ini
-
Oknum ASN Rudapaksa Pelajar SMP hingga Hamil di Padangsidimpuan
-
Ribuan Warga Terdampak Banjir Bandang Tapanuli Selatan
-
H-2 Pencoblosan, Elektabilitas Bobby-Surya Unggul Jauh di Pilgub Sumut 2024
-
4 Korban Hilang saat Longsor di Karo Ditemukan Meninggal Dunia