SuaraSumut.id - Sejak 3 Mei 2023, dilakukan penyesuaian sementara alur layanan ticketing dan akses masuk-keluar penumpang guna mendukung proses pembangunan overpass di Jalan Stasiun, Medan.
Penyesuaian sementara ini merupakan bagian dari peningkatan layanan Stasiun Medan jangka panjang. Serta dukungan terhadap Pemkot Medan dalam melakukan pengembangan tata kota untuk dan menciptakan transportasi yang terintegrasi.
"Kami menutup akses pintu masuk penumpang di depan Lapangan Merdeka untuk kegiatan pekerjaan pembongkaran beberapa fasilitas stasiun, seperti kanopi, tangga menuju gedung lantai 2 stasiun serta utilitas lainnya," kata Manager Humas PT KAI Divre I Sumut Anwar Solikhin, melansir Antara, Kamis (9/5/2024).
Sebagai alternatifnya, KAI Sumut mengalihkan akses masuk penumpang melalui pintu masuk dekat Tugu Lokomotif di Jalan Stasiun,
Pihaknya juga memindahkan lokasi layanan penjualan tiket (ticketing counter), layanan pelanggan (customer service) dan layanan mesin check in counter serta pintu boarding yang sebelumnya di lantai 1 pintu masuk stasiun ke lantai 2 gedung Stasiun Medan.
Pintu masuk-keluar KA Bandara di Jalan Jawa dan pintu keluar di Titi Gantung tidak mengalami penyesuaian. Pihaknya mengimbau kepada pelanggan KA yang sudah melakukan pemesanan tiket agar mengatur waktu keberangkatan.
"Atur waktu perjalanan menuju Stasiun Medan supaya tidak ketinggalan kereta karena ada penyesuaian ini dan antisipasi pengalihan arus lalu lintas di sekitar Stasiun Medan. Minimal satu jam sebelum keberangkatan sudah di stasiun," kata Anwar.
Berita Terkait
-
KAI Daop 1 Layani 1,6 Juta Penumpang Selama Libur Nataru 2025/2026
-
Arus Balik Nataru, 54 Ribu Penumpang Kereta Api Tiba di Jakarta
-
Kereta Panoramic Jadi Tren Wisata Baru, Jumlah Penumpang Tumbuh 38,6 Persen Sepanjang 2025
-
Hindari Kepadatan Lalu Lintas, KAI Tambah Akses Naik-Turun di Jatinegara dan Lempuyangan
-
Hindari Macet Malam Tahun Baru, 26 Kereta Api Berhenti di Stasiun Jatinegara
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Makna Isra Miraj dan Cara Meneladaninya dalam Kehidupan Sehari-hari
-
Cushion Belang Saat Dipakai? Ini Cara Mengatasinya agar Makeup Lebih Menyatu
-
Bajak Laut Beraksi di Gabon Afrika, Culik 4 WNI Awak Kapal Ikan
-
Seleksi Calon Anggota KPI 20262029 Dibuka, Berikut Jadwal, Syarat, dan Cara Daftarnya
-
Update Status! 16 Ucapan Isra Miraj 2026 yang Menyentuh Hati