
SuaraSumut.id - “Hemat pangkal kaya” dan “Sedikit demi sedikit lama-lama menjadi bukit”. Begitu peribahasa yang kerap dilontarkan orangtua kepada anak agar mereka mulai membiasakan diri untuk berhemat sehingga bisa menabung. Sedangkan peribahasa kedua menunjukkan bahwa konsistensi menabung walau sedikit akan menghasilkan sesuatu yang besar.
Meski tak secara implisit mendorong anak untuk menjadi kaya raya, menabung merupakan salah satu metode tepat untuk mengajarkan pengelolaan keuangan sejak dini. Lewat menabung, anak bisa belajar menghargai uang dan memahami pentingnya dana darurat. Menabung juga dapat melatih disiplin dan tanggung jawab kepada anak.
Menabung pada akhirnya akan membawa manfaat bagi masa depan anak, termasuk mempersiapkan dana pendidikannya sejak dini.
Guna mendorong kebiasaan menabung kepada anak, orangtua bisa membuka rekening tabungan khusus untuk anak.
Baca Juga: BRI Serahkan Mobil dan Logam Mulia kepada Pemenang Program Super AgenBRILink
Salah satu produk yang dapat dicoba adalah Tabungan BRI Junio dari PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk. Untuk diketahui, Tabungan BRI Junio adalah produk tabungan khusus dari BRI yang ditujukan untuk anak-anak hingga usia 17 tahun.
Secara umum, tabungan anak tak jauh berbeda jika dibandingkan dengan tabungan konvensional yang umum dan jamak dimiliki banyak orang.
Kedua Tabungan BRI Junio juga memiliki fasilitas berupa buku tabungan, layanan transaksi mobile banking dan internet banking, serta debit ber-chip. Hanya saja, Tabungan BRI Junio bebas biaya administrasi bulanan bagi nasabah di bawah usia 12 tahun.
Kemudian, buku tabungan dan Debit BRI ber-chip Tabungan BRI Junio memiliki desain menarik dengan karakter khusus anak. Dengan desain ini, anak diharapkan bisa lebih semangat untuk menabung.
Tabungan BRI Junio juga menghadirkan fasilitas tabungan rencana. Ada pula fasilitas automatic fund transfer (AFT), yakni fasilitas untuk mentransfer dana dari Tabungan BRI milik orangtua ke rekening BRI Junio anak pada tanggal tertentu yang ditetapkan nasabah.
Baca Juga: Praktis dan Tanpa Antre, Berikut Cara Bayar PBB Lewat BRImo
Selain itu, nasabah Tabungan BRI Junio juga bisa menikmati berbagai promo menarik khusus untuk ibu dan anak di merchant-merchant BRI.
Berita Terkait
-
Berkat Program Klasterkuhidupku BRI, Klaster Usaha Tenun Ulos Ini Sukses Berdayakan Perempuan
-
Dorong UMKM Go Global, BRI Bawa UMKM Binaan Ikuti Pameran Internasional FHA-F&B 2025 di Singapura
-
Proaktif Dalam Pelayanan Haji, BRI Sediakan Banknotes untuk Living Cost Jemaah Haji 2025
-
Ciptakan Pengusaha Berdaya Saing Global, UMKM Songket Binaan BRI Sukses Tembus Pasar Internasional
-
Optimistis Keberlanjutan Kinerja Jangka Panjang, BRI Siapkan Dana Rp3 triliun untuk Buyback Saham
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Promo Indomaret 16-30 April 2025, Buah Naga Diskon 10 Persen
-
Link Saldo Dana Kaget Hari Ini, Kamis 17 April 2025: Bisa Beli Tiket Nonton Bioskop
-
Polda Sumut Tangkap 3 Orang Terkait Live Porno Libatkan Anak di Bawah Umur di Deli Serdang
-
Ditetapkan Tersangka, Polrestabes Medan Diminta Tahan Dokter Detektif
-
Preman Ngamuk dan Aniaya Penjaga Konter di Medan Ditangkap