SuaraSumut.id - Petugas Satreskrim Polres Labuhanbatu Selatan menangkap empat orang diduga sindikat pencurian truk lintas provinsi.
Keempat pelaku adalah M (56) warga Kabupaten Labusel, B (45) dan S (45) warga Riau dan H (37) warga Kabupaten Dharmasraya, Sumatera Barat.
"Mereka ini sindikat lintas provinsi yang beraksi di Sumut, Riau, dan Sumbar," kata Kasat Reskrim Polres Lausel, AKP Gurbacov, Senin 10 Juni 2024.
Gurbacov menjelaskan penangkapan pelaku berdasarkan laporan kehilangan truk milik korban Bak Juang Ginting dan juga Suparna Lubis.
"Para pelaku memiliki peran berbeda-beda. Di mana M dan B berperan sebagai eksekutor. Sementara S dan F sebagai penadah," ujarnya.
Petugas menyita barang bukti berupa dua unit truk, STNK, handphone, BPKB, sepeda motor, jaket hingga celana.
"Kami mengimbau kepada masyarakat agar menjaga dan menyimpan barang berharga serta tidak meninggalkan kunci kendaraanya karena memberi kesempatan kepada pelaku," pungkasnya.
Berita Terkait
-
Satu Orang Tarik Pinjaman Rp330 Miliar dengan 279 KTP di Pinjol KoinWorks
-
Ulasan Buku Pencurian Terbesar Abad Ini, Puisi dengan Perspektif Tak Biasa
-
Viral Minimarket Pakai 'Cara Unik' Untuk Hindari Pencurian Susu
-
Mitsubishi Fuso Masih Pertimbangkan Rakit Truk Listrik eCanter di Indonesia
-
Aiptu Wiratama Ditembak saat Kejar Pencuri Motor, Satu Pelaku Dilumpuhkan di Merak
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
KPR BRI Property Expo 2024 Goes to Ciputra Surabaya Sajikan Berbagai Info tentang Properti
-
Apresiasi Loyalitas Nasabah, CIMB Niaga Gelar XTRA XPO di Medan
-
Relawan Lentera Kasih Gelar Diskusi Quo Vadis Pembangunan Sumatera Utara
-
Bagaimana Membedakan AirPods Pro Palsu? Inilah 5 Cara yang Bisa Kamu Ketahui
-
Eksponen Cipayung Sumut Titipkan Gagasan Sumut Berkelanjutan untuk Pasangan Bobby-Surya