SuaraSumut.id - Seorang pria di Kabupaten Asahan, Sumatera Utara (Sumut), bernama Tua Hutagaol (50) tewas usai terpeleset saat mancing di sungai. Jasad korban ditemukan sekitar pukul 12.00 WIB.
"Jasad korban ditemukan sekitar 4 km dari lokasi awal korban terpeleset," kata Kepala Kantor Basarnas Medan Mustari, Kamis (20/6/2024).
Mustari mengatakan peristiwa terjadi pada Selasa 18 Juni 2024. Awalnya korban bersama temannya pergi memancing di Sungai Asahan, tepatnya di Desa Meranti Utara, Kecamatan Pintu Pohan Meranti.
"Saat asyik memancing, korban tiba-tiba terpeleset jatuh ke sungai dan hanyut terseret arus sungai," ujarnya.
Teman korban yang mengetahui hal itu langsung melapor ke Kepala Desa setempat dan BPBD, hingga akhirnya diteruskan ke Pos SAR Tanjung Balai Asahan.
Basarnas yang menerima laporan kemudian turun ke lokasi untuk melakukan pencarian hingga akhirnya menemukan korban.
"Jasad korban kemudian dievakuasi dan dibawa ke rumah duka untuk disemayamkan," katanya.
Berita Terkait
-
Ngeri! Tawuran Maut Kebon Singkong Vs Cipinang Jagal di Jaktim: Satu Tewas Tersambar Kereta hingga Kena Panah di Leher
-
Meresahkan, Makam Nia Kurnia Sari Gadis Penjual Gorengan Diduga Jadi Ladang Syirik
-
Hizbullah Klaim Tewaskan 100 Tentara Israel, Seribu Luka-luka!
-
Tangis Tamara Tyasmara Pecah, Pembunuh Dante Divonis 20 Tahun, Lebih Ringan dari Tuntutan Mati
-
Tersambar Petir, 13 Anak Tewas di Gereja Kamp Pengungsi Uganda
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
4 Orang Tewas Dalam Banjir Bandang di Sibolangit, 2 Masih Hilang
-
Kembali Pimpin Medan usai Kampanye Pilgub Sumut, Bobby Nasution Resmikan 60 Bus Listrik
-
Longsor di Karo Sumut, 10 Orang Hilang
-
Banjir dan Tanah Longsor Terjang 5 Lokasi di Sumut, 10 Orang Tewas
-
Longsor Terjang Padang Lawas Sumut, 4 Orang Meninggal