
SuaraSumut.id - Seorang pria berinisial MFD (45) menganiaya mantan istrinya, Nurlina (41) saat sedang mengendarai sepeda motor. Kini MFD telah ditangkap pihak kepolisian.
"Satreskrim Polres Tebing Tinggi menangkap pria pengangguran berinisial MFD lantaran menganiaya Nurlina yang merupakan mantan istrinya," kata Kasi Humas Polres Tebing Tinggi AKP Agus Arianto, Selasa (23/7/2024).
Agus mengatakan peristiwa terjadi di Jalan Bawang Merah, Tebing Tinggi, Sumatera Utara, pada Jumat 14 Juni 2024. Awalnya korban tengah mengendarai sepeda motor bersama temannya.
Saat di lokasi kejadian, korban tiba-tiba dihadang oleh pelaku. Rekan korban sontak turun dari sepeda motor. Lalu, pelaku naik ke atas motor dan memukuli korban menggunakan balok.
"Usai pemukulan tersebut, terjadi percekcokan antara korban dan pelaku. Selanjutnya pelaku melakukan pemukulan pada lengan korban sebanyak dua kali," ujarnya.
Pihak kepolisian yang menerima laporan lalu melakukan penyelidikan dan menangkap pelaku di Desa Suka Damai Kabupaten Serdang Bedagai (Sergai).
"Pelaku ditangkap di salah satu penginapan pada Sabtu 20 Juli 2024," ujarnya.
Berdasarkan hasil pemeriksaan, pelaku sudah pernah melakukan KDRT terhadap mantan istrinya pada tahun 2015 lalu. Pada tahun 2017, antara pelaku dan korban sudah resmi bercerai.
''Saat ini pelaku ditahan di RTP Polres Tebing Tinggi dan dijerat dengan pasal penganiayaan,'' pungkasnya.
Berita Terkait
-
Bukan Sekali, Dokter dan Istri Diduga Berulang Kali Aniaya ART, Polisi Dalami Motif Kejiwaan
-
Rekam Jejak Brigadir AK di Polri, Dipecat Usai Tewaskan Bayi 2 Bulan Hasil Hubungan Luar Nikah!
-
Disekap di Kamar Kos, Bocah di Penjaringan Jakut Babak Belur Dianiaya Pacar Ibunya
-
Gegara Tegur Pria Pakai Knalpot Brong di Area IGD, Satpam RS di Bekasi Dianiaya Hingga Kejang
-
Aliansi Indonesia Youth Congress Desak Imigrasi Batam Deportasi WNA Pelaku Penganiayaan
Terpopuler
- Alumni UGM Speak Up, Mudah Bagi Kampus Buktikan Keaslian Ijazah Jokowi: Ada Surat Khusus
- 7 Produk Skincare Pemutih Wajah Recommended Bersertifikat BPOM
- HP Murah Itel A90 Lolos Sertifikasi di Indonesia: Usung RAM 12 GB, Desain Mirip iPhone
- 3 Klub Diprediksi Jadi Labuhan Baru Stefano Cugurra di BRI Liga 1 Musim Depan
- Akal Bulus Demi Raih Piala Asia U-17 2025: Arab Saudi Main dengan '12 Pemain'?
Pilihan
-
Cerita Pria 57 Tahun di Mataram Akhirnya Dapat SK PPPK Tapi Setahun Lagi Pensiun
-
Rafael Struick Ditendang vs Adelaide United, Brisbane Roar Kini Diamuk Netizen Indonesia
-
Tak Hanya Barang Bajakan dan QRIS, AS Juga Protes Soal UU Produk Halal RI
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Lancar Main FF, Terbaik April 2025
-
Polres Sukoharjo Ungkap Kasus Peredaran Narkoba, Dua Residivis Kembali Diamankan
Terkini
-
Hilang Terseret Arus Sungai saat Bermain, Bocah di Deli Serdang Ditemukan Tewas
-
Telkomsel Gelar Program "Undi Undi Hepi", Hadiah Spektakuler
-
Kebakaran Tragis di Medan Renggut Nyawa 2 Korban, Jukir Rela Mati Demi Selamatkan Anak-anak!
-
Saldo DANA Kaget Siang Ini, Saldo Gratis Ratusan Ribu Bisa Jadi Milikmu
-
Gubernur Sumut Bobby Nasution dan Wakil Wali Kota Binjai Jiji Dikukuhkan Jadi Duta GATI