SuaraSumut.id - Jajaran Polres Simalungun, Sumatera Utara (Sumut), menangkap seorang perempuan berinisial S (44) yang diduga melakukan tindakan pencabulan terhadap awak di bawah umur.
Peristiwa tak senonoh itu terjadi di kawasan Kecamatan Siantar, Kabupaten Simalungun pada Mei 2024. Pelaku sendiri adalah pengasuh korban tersebut.
Kasat Reskrim Polres Simalungun AKP Ghulam Yanuar Luthfi mengatakan, pelaku S memiliki hubungan keluarga dengan orang tua korban. Ia dipercaya mengasuh korban saat kedua orang tuanya bekerja.
"Kasus terungkap saat ibu korban menerima messenger dari nomor yang tidak dikenal berisi foto dan video bugil pelaku dan anaknya pada 10 Mei 2024," katanya, Jumat (26/7/2024).
Ibu korban pun membuat pengaduan kepada pihak berwajib. Lantas, pelaku yang mengetahui dipolisikan melarikan diri dari Simalungun.
Akhirnya pada Kamis (25/7/2024), polisi berhasil meringkus pelaku setelah keberadaannya diketahui dari informasi masyarakat. Saat ini, pelaku sudah ditahan di Polres Simalungun.
Selain itu, polisi juga sedang memburu keberadaan pengirim messenger kepada ibu korban serta motif perbuatannya tersebut. (Antara)
Berita Terkait
-
Di Usia 88 Tahun, Ibu Asuh Ini Akhirnya Pensiun Setelah Merawat 40 Anak
-
Siswi SLB Kalideres Hamil 7 Bulan Diduga Dicabuli di Sekolah, Keluarga Resmi Lapor Polisi
-
Saipul Jamil Klarifikasi Candaan Pencabulan: Saya Cuma Menghisap Lho
-
Polisi Tangkap 3 Remaja di Lombok Tengah Kasus Pencabulan Dua Bocah 14 Tahun
-
Kasus Pencabulannya Dijadikan Bahan Candaan, Nama Saipul Jamil Jadi Trending Topic
Terpopuler
- Keponakan Megawati jadi Tersangka Kasus Judol Komdigi, PDIP: Kasus Alwin Jabarti Kiemas Contoh Nyata Politisasi Hukum
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Hukum Tiup Lilin Dalam Islam, Teganya Geni Faruk Langsung Padamkan Lilin Ultah saat Akan Ditiup Ameena
- Kevin Diks: Itu Adalah Ide yang Buruk...
- Sebut Jakarta Bakal Kembali Dipimpin PDIP, Rocky Gerung: Jokowi Dibuat Tak Berdaya
Pilihan
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
-
Jangan Lewatkan! Amalan Malam Jumat untuk Perlindungan dari Fitnah Dajjal
-
Setelah Pilkada, Harga Emas Antam Meroket Jadi Rp1.513.000/Gram
-
Mempelajari Efektivitas Template Braille pada Pesta Demokrasi
Terkini
-
110 TPS di Sumut Gelar Pemungutan Suara Susulan Akibat Banjir
-
Edy-Hasan Keok di TPS Bobby Nasution, Ini Hasilnya
-
Hasil Pilgub Sumut 2024: Edy Rahmayadi Unggul di TPS Kediamannya
-
Tim SAR Brimob Polda Sumut Evakuasi Warga Terjebak Banjir di Medan
-
5 Warga Diduga Terlibat Politik Uang di Pilkada Banda Aceh 2024 Ditangkap