SuaraSumut.id - Ribuan pelajar di Kecamatan Lhoknga, Kabupaten Aceh Besar, melaksanakan salat istisqa sebagai upaya bermunajat kepada Allah untuk meminta hujan.
Salat digelar di lapangan sepak bola Carlos. Kegiatan ini diselenggarakan oleh keluarga besar Disdikbud Aceh Besar, yang melibatkan para pelajar dari berbagai jenjang pendidikan dan dewan guru.
"Salat istisqa dengan melibatkan peserta didik dan dewan guru ini merupakan bagian berharap agar hujan segera turun dan musibah kekeringan ini segera berakhir," kata Kadisdikbud Aceh Besar Bahrul Jamil, melansir Antara, Rabu (7/8/2024).
Pemkab Aceh Besar terus berupaya maksimal untuk menangani musibah kekeringan, seperti mendistribusikan air bersih ke daerah terdampak bencana dan termasuk melibatkan peserta didik melaksanakan salat Istisqa.
Pihaknya berharap dengan doa yang dilantunkan para siswa tersebut hujan dapat segera turun di Lhoknga dan musibah kekeringan yang melanda kawasan tersebut dapat segera berakhir.
Sementara itu, pimpinan Dayah Budi Raja Lhoknga Tgk Muhammad Fauzi berpesan kepada para pelajar untuk meningkat ketaqwaan kepada Allah SWT dengan tidak meninggalkan shalat fardhu.
"Mari kita untuk terus mendekatkan diri kepada Allah dengan melaksanakan shalat lima waktu dan tidak pernah meninggalkan perintah Allah tersebut," katanya.
Berita Terkait
-
Bendungan Rusak Diterjang Bencana, Hampir 3 Ribu Hektare Sawah di Kota Padang Terancam Kekeringan
-
Mendagri Tito Dapat Gelar Kehormatan "Petua Panglima Hukom" dari Lembaga Wali Nanggroe Aceh
-
Balas Dendam, Santri Korban Bullying Ngamuk Bakar Ponpes di Aceh Besar, Begini Kronologinya!
-
Korupsi Wastafel, Anggota DPRK Aceh Besar jadi Tersangka usai Polisi Dapat 'Restu' Muzakir Manaf
-
Terdampak Kemarau, Waduk Perning Nganjuk Mengering
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Makna Isra Miraj dan Cara Meneladaninya dalam Kehidupan Sehari-hari
-
Cushion Belang Saat Dipakai? Ini Cara Mengatasinya agar Makeup Lebih Menyatu
-
Bajak Laut Beraksi di Gabon Afrika, Culik 4 WNI Awak Kapal Ikan
-
Seleksi Calon Anggota KPI 20262029 Dibuka, Berikut Jadwal, Syarat, dan Cara Daftarnya
-
Update Status! 16 Ucapan Isra Miraj 2026 yang Menyentuh Hati