SuaraSumut.id - Stok beras di gudang Bulog di Kabupaten Aceh Barat Daya (Abdya), dipastikan cukup hingga April 2025. Kepastian ini berdasarkan sidak yang dilakukan Pj Bupati Abdya Sunawardi bersama Kepala Perum Bulog Kancana Blangpidie.
"Kami memastikan bahwa ketersediaan beras mencukupi kebutuhan masyarakat hingga beberapa bulan ke depan," kata Sunawardi, melansir Antara, Rabu (11/12/2024).
Sunawardi mengatakan hasil panen raya sawah yang dijadwalkan pada Februari 2025 diperkirakan akan menghasilkan lebih dari 40 ribu ton gabah kering panen.
Panen ini diharapkan dapat menambah cadangan pangan daerah dan memberikan jaminan ketahanan pangan yang lebih kuat bagi masyarakat.
"Panen raya nanti akan menjadi penambah stok yang signifikan, sehingga kita tidak perlu khawatir akan kekurangan beras dalam waktu dekat," ujarnya.
Kepala Petum Bulog Cabang Blangpidie, Nurul Iranda mengaku akan terus memantau dan memastikan distribusi beras berjalan lancar tanpa hambatan.
"Kami akan terus bekerja sama dengan pemerintah daerah untuk memastikan kebutuhan pangan masyarakat tetap terpenuhi," ujarnya.
Dengan adanya langkah-langkah ini, diharapkan masyarakat dapat merasa tenang dan terjamin ketersediaan pangannya dalam beberapa bulan ke depan.
Berita Terkait
-
Wisatawan Asing Doyan Makan Nasi, Harga Beras di Jepang Naik Rp 466 Ribu Per Kilo
-
Harga Cabai Rawit dan Telur Ayam Masih Tinggi Jelang Lebaran, Cek Daftar Pangan Hari Ini
-
Hukum Bayar Zakat Fitrah Pakai Beras Pemberian Orang Tua, Boleh atau Tidak?
-
4 Rekomendasi Facial Wash Beras untuk Kulit Lebih Halus dan Bercahaya
-
Riota Jaya Lestari Berbagi 17 Ton Beras untuk Masyarakat Sekitar Tambang
Terpopuler
- Mudik Lebaran Berujung Petaka, Honda BR-V Terbakar Gara-Gara Ulang Iseng Bocah
- Persija Jakarta: Kalau Transfer Fee Oke, Rizky Ridho Mau Ya Silahkan
- 3 Pemain Liga Inggris yang Bisa Dinaturalisasi Timnas Indonesia untuk Lawan China dan Jepang
- Pemain Kelahiran Jakarta Ini Musim Depan Jadi Lawan Kevin Diks di Bundesliga?
- Infinix Hot 50 vs Redmi 13: Sama-sama Sejutaan Tapi Beda Performa Begini
Pilihan
-
Anthony Elanga, Sang Mantan Hancurkan Manchester United
-
BREAKING NEWS! Daftar 23 Pemain Timnas Indonesia U-17 di Piala Asia U-17 2025
-
Terungkap! MisteriHilangnya Oksigen di Stadion GBK Saat Timnas Indonesia vs Bahrain
-
Tolak Timnas Indonesia, Pemain Keturunan Ini Bakal Setim dengan Cristiano Ronaldo
-
Kisah Heroik Sugianto, WNI yang Jadi 'Pahlawan' dalam Tragedi Kebakaran Korea Selatan
Terkini
-
Aceh Diguncang 46 Kali Gempa Susulan
-
Angka Kecelakaan Lalu Lintas di Sumut Turun 68 Persen
-
Bobby Nasution Imbau Warga Berhati-hati saat Berwisata: yang Punya Anak, Diperhatikan, Dijaga
-
Lebaran at The Kaldera, BPODT Hadirkan Atraksi Wisata Seru di Danau Toba
-
Tinjau Kapal Penyeberangan di Danau Toba, Bobby Nasution Temukan Kapal Tak Miliki Izin