SuaraSumut.id - Polisi disebut menggerebek tempat hiburan malam Heaven Seven di Jalan Abdullah Lubis, Medan, pada Senin 16 Desember 2024 malam.
Dalam penggerebekan itu, petugas mengamankan empat orang diduga sebagai pemain judi online 'bola pingpong'.
Selanjutnya, keempatnya di bawa ke Polrestabes Medan guna menjalani pemeriksaan lebih lanjut.
Kapolrestabes Medan Kombes Gidion Arif Setyawan mengatakan penggerebekan dilakukan terkait adanya aktivitas perjudian online. Dari lokasi, polisi awalnya menangkap empat orang.
"Kita mendapatkan informasi akan adanya aktivitas perjudian sehingga kita melakukan pengecekan dan kita melakukan penangkapan terhadap empat orang," kata Gidion kepada SuaraSumut.id, Selasa (17/12/2024).
Petugas kemudian melakukan pemeriksaan dan menetapkan tiga orang menjadi tersangka. Mereka merupakan pemain judi online.
"Tapi satu orang ini kemudian tidak bisa kita lakukan penahanan, (dugaan) judi online menggunakan situs," katanya.
Berita Terkait
-
Dompet Digital Jadi Senjata Utama Lawan Judi Online
-
Geger! Sosok Diduga Mirip Sekjen PSSI Tertangkap Kamera di Rumah Judi Singapura
-
Waduh, OJK Temukan 39.392 Rekening Terhubung Judi Online!
-
DPR 'Beri Dua Jempol' untuk Komdigi: 3,3 Juta Konten Judi Online Lenyap dari Internet RI
-
Ratu Belanda Kunjungi Indonesia, OJK: Mau Bahas Fraud Sampai Judi Online
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
Program Pemberdayaan PNM Perluas Dampak Sosial Sepanjang 2025
-
Rektor Unimal Puji Langkah Taktis Dasco Orkestrasi Bantuan untuk Aceh: Cegah Kemiskinan
-
Mulai 2026, Registrasi Kartu SIM Wajib Rekam Wajah, Warga Medan Soroti Teknis dan Keamanan Data
-
1.225 Orang di Sumut Tewas karena Kecelakaan Sepanjang 2025
-
5.737 Personel Gabungan Amankan Malam Tahun Baru di Sumut