SuaraSumut.id - Seorang dokter di Kota Medan, Sumatera Utara, Lia Praselia (35) dihadang sekitar 10 orang debt collector saat mengemudikan mobil.
Peristiwa terjadi pada Rabu 21 Mei 2025. Dalam kasus ini, empat orang pelaku telah ditangkap pihak kepolisian.
Adapun keempat pelaku yang ditangkap berinisial YAS (55), warga Jalan M Idris, Kecamatan Medan Petisah, AM (39) warga Kelurahan Mulio Rejo, Kecamatan Sunggal, Kabupaten Deli Serdang.
Kemudian, BS (47) warga Kecamatan Medan Tembung dan RT (48) warga Kelurahan Karang Raharja, Kecamatan Cikarang Utara, Kabupaten Bekasi.
Baca Juga:
7 Cara Hadapi Debt Collector Tagih Galbay Pinjol, Tolak Bayar Uang Transportasi!
" Empat pelaku (debt collector) diamankan, diduga melakukan percobaan pencurian dengan kekerasan," kata Kapolrestabes Medan, Kombes Gidion Arif Setyawan, kemarin.
Saat itu Lia mengendarai mobil bersama keluarganya melintas di Jalan Turi, Kecamatan Medan Kota.
Tiba-tiba pelaku mengadang dan menghentikan mobil korban.
Kemudian, pelaku menyuruh korban untuk membuka kaca mobil dan merampas kunci mobil.
Saat kejadian, Lia mencoba untuk merekam aksi para pelaku. Namun, pelaku merampas handpone miliknya.
Baca Juga:
Cara Melaporkan Pinjol yang Memeras dan Mengancam Nasabah
Polisi yang mendapat informasi lalu turun ke lokasi dan mengamankan pelaku tak lama setelah kejadian.
"Dari empat pelaku yang diamankan, yang tercatat penerima kuasa hanya satu orang, dan yang lainnya langsung melarikan diri," ucap Gidion.
Tag
Berita Terkait
-
Pengaduan Pelanggaran Hak Anak ke KPAI Melonjak, Identitas 66 Persen Pelaku Tidak Diungkap
-
KPA: Konflik Agraria Naik 15 Persen di Tahun Pertama Prabowo, Kekerasan Aparat Melonjak
-
Bayang-bayang Dwifungsi: Saat UU TNI Baru Memicu Perlawanan di Mahkamah Konstitusi
-
Video Lawas Aurelie Moeremans Viral Lagi: Blak-blakan Soal Memar dan Ancaman dari Roby Tremonti
-
BK DPR Ungkap Jantung RUU Perampasan Aset: Aset Rp 1 Miliar Bisa Disita
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- 7 Sepatu Skechers Wanita Tanpa Tali, Simple Cocok untuk Usia 45 Tahun ke Atas
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
Terkini
-
Ar Rasyid Bakhtiar Sibarani Raih Perunggu pada Ajang Inovasi Tingkat Dunia di Thailand
-
Jaga Konektivitas Warga di Huntara, Telkomsel Perkuat Akses Internet
-
Polisi Tangkap Pelaku Pencurian Sepeda Motor di Meulaboh, Dua Unit Kendaraan Diamankan
-
Link DANA Kaget Gratis Siang Ini Gacor Habis, Sikat Sebelum Kehabisan
-
Gempa Dangkal Guncang Bener Meriah Aceh