SuaraSumut.id - Polda Sumut kembali menangkap satu orang lagi pelaku pembacokan terhadap jaksa Jhon Wesley Sinaga (53) dan seorang ASN bernama Acensio Hutabarat (23) yang bertugas di Kejari Deli Serdang.
Pelaku yang ditangkap bernama bernama Mardiansyah alias Bendil. Ia berperan sebagai orang yang membonceng pelaku Surya Darma alias Gallo ke ladang sawit untuk kemudian membacok kedua korban.
Kasubbid Penmas Polda Sumut Kompol Siti Rohani ketika membenarkan tim gabungan Polda Sumut telah menangkap Bedil.
"Iya benar (satu pelaku lagi ditangkap)," kata Siti saat dikonfirmasi SuaraSumut.id, Senin 26 Mei 2025.
Baca Juga:
2 Pelaku Pembacokan Jaksa Kejari Deli Serdang Ditangkap, Ini Tampangnya
Istirahat di Angkringan Berujung Celurit, Pria di Sleman Jadi Korban Pembacokan Brutal
Siti mengatakan saat ini sudah tiga pelaku pembacokan terhadap jaksa yang telah ditangkap.
"Total sudah 3 tersangka ditangkap," tukasnya.
Sebelumnya, polisi menangkap dua pelaku pembacokan terhadap jaksa dan ASN yang bertugas di Kejari Deli Serdang.
"Benar, kedua pelaku (pembacokan terhadap jaksa) sudah ditangkap," kata Kompol Siti Rohani.
Kedua pelaku ditangkap dari dua lokasi terpisah oleh tim gabungan yang dipimpin Kasubdit Jahtanras Polda Sumut Kompol Jama Kita Purba, sejak Sabtu (24/5/2025) malam hingga Minggu (25/5/2025) pagi. Kedua pelaku yang ditangkap berperan sebagai otak pelaku dan eksekutor.
Baca Juga:
Jaksa di Deli Serdang Dibacok OTK, Diduga Terkait Perkara
Malam Berdarah di Labusel, 2 Pria Saling Serang dengan Senapan dan Parang
Berita Terkait
-
Cegah Penjarahan Meluas, Polda Sumut Kerahkan Brimob di Minimarket hingga Gudang Bulog!
-
Korban Tewas Banjir-Longsor di Sumut Tembus 176 Jiwa, Ratusan Masih Hilang
-
Modus Penipuan Berkedok Kerabat, OJK: Kerugian Masyarakat Tembus Rp 254 Juta
-
Polda Sumut Bantah Aniaya Pria yang Viral Saat Demo di Medan: Dia Terjatuh
-
Polda Sumut Bantah Oknum Brimob Bakar Pencuri Ubi, Sebut Hanya Menempeleng
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
225 Destinasi Wisata di Aceh Rusak Akibat Bencana
-
Jangan Anggap Sepele Ban Motor! Ini Alasan Harus Ganti Ban Sebelum Liburan Isra Miraj
-
Diskon Tiket Kereta 10 Persen Buat Alumni-Tenaga Kependidikan Perguruan Tinggi, Ini Cara Daftarnya
-
Libur Panjang Isra Miraj, KAI Sumut Sediakan 34.288 Tiket Kereta
-
Pria Aceh Ditangkap Bawa 1,9 Kg Sabu ke Jakarta saat Hendak Naik Pesawat