- Banyak keluarga muda memilih mobil bekas dengan captain seat untuk kenyamanan perjalanan jauh.
- Suzuki APV Arena hingga KIA Carnival jadi pilihan populer berkat kabin lega dan fitur mewah.
- Pembeli disarankan memeriksa kondisi jok, suspensi, dan fungsi captain seat sebelum membeli.
SuaraSumut.id - Bagi banyak keluarga muda, perjalanan jauh seperti mudik, road trip, atau liburan akhir pekan bukan sekadar berpindah tempat, tapi momen menciptakan kenangan berharga.
Namun, siapa pun yang pernah terjebak berjam-jam di jalan? Perjalanan panjang bisa berubah jadi drama kalau kabinnya sempit dan kursinya bikin pegal.
Saat ini ada banyak mobil bekas dengan captain seat yang menawarkan sensasi nyaman dan mewah, tanpa harus bikin dompet menjerit. Kursi model ini bukan cuma soal gaya, tapi juga memberikan ruang pribadi ekstra, akses mudah ke baris belakang, dan suasana kabin bak mobil premium.
Berikut 4 rekomendasi mobil bekas dengan captain seat paling nyaman untuk perjalanan keluarga yang ingin tetap santai dan bergaya:
1. Suzuki APV Arena
Bagi yang mencari kenyamanan captain seat tanpa harus merogoh kocek dalam, Suzuki APV Arena bisa jadi pilihan cerdas. Meski harganya terjangkau, mobil ini menawarkan kabinnya luas dan posisi duduk lega.
Fitur dan Spesifikasi:
- Mesin 1.493 cc dengan tenaga 94,5 PS dan torsi 126 Nm.
- Kabin luas, konfigurasi 7-seater fleksibel.
- Fitur keamanan seperti TECT (Total Effective Control Technology) dan Side Impact Beam.
Pilihan terbaik untuk keluarga muda yang ingin upgrade ke mobil besar tanpa harus kejar cicilan tinggi.
2. Wuling New Cortez
Wuling New Cortez menghadirkan desain interior elegan dengan nuansa black marble dan jok semi leather. Tampilannya mewah, fiturnya lengkap, dan tentu saja, captain seat-nya bikin betah duduk lama.
Kelebihan New Cortez:
- Mesin 1.451 cc turbo dengan transmisi CVT halus.
- Fitur Internet of Vehicle (IoV) dan Wuling Indonesian Command (WIND) untuk kendali via suara dan smartphone.
- Ada sunroof dan layar sentuh 10,25 inci yang modern.
Mobil ini adalah perpaduan antara kemewahan, teknologi, dan kepraktisan, paket lengkap untuk keluarga modern.
3. Nissan Serena
Kalau bicara MPV keluarga, Nissan Serena adalah salah satu nama yang langsung muncul di benak banyak orang. Desainnya yang stylish dipadukan dengan konfigurasi kabin fleksibel, cocok untuk berbagai kebutuhan keluarga masa kini.
Kelebihan Serena:
Berita Terkait
-
5 Mobil Bekas Paling Irit Bensin dari Mitsubishi: Tahun Muda, Berapa Harganya?
-
Irit, Murah tapi Berkelas: Harga Toyota Camry Hybrid 2013 Kini Terjangkau, Brio Minggir Dulu
-
4 Pilihan Suzuki Ignis 2018, Urban SUV Sporty yang Irit Pas Buat Kantong Mahasiswa
-
40 Juta Dapat Mobil Apa? Cek 5 Rekomendasinya, Ada Sedan Hingga MPV
-
Bosan Merek Jepang? Ini 5 Mobil Matic Rp50 Jutaan Antimainstream yang Nyaman dan Stabil
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
225 Destinasi Wisata di Aceh Rusak Akibat Bencana
-
Jangan Anggap Sepele Ban Motor! Ini Alasan Harus Ganti Ban Sebelum Liburan Isra Miraj
-
Diskon Tiket Kereta 10 Persen Buat Alumni-Tenaga Kependidikan Perguruan Tinggi, Ini Cara Daftarnya
-
Libur Panjang Isra Miraj, KAI Sumut Sediakan 34.288 Tiket Kereta
-
Pria Aceh Ditangkap Bawa 1,9 Kg Sabu ke Jakarta saat Hendak Naik Pesawat