- Cartenz Tactical populer sebagai penyedia sepatu trail running andal untuk berbagai medan ekstrem.
- Sepatu Roader 1 dan Hunter menawarkan cengkeraman kuat, kenyamanan, serta daya tahan untuk pelari.
- Memilih sepatu Cartenz perlu mempertimbangkan kesesuaian medan, ukuran tepat, bobot, dan bantalan.
SuaraSumut.id - Trail running membutuhkan perlengkapan yang andal, terutama sepatu yang mampu memberikan stabilitas, perlindungan, dan kenyamanan di berbagai jenis medan.
Salah satu brand perlengkapan outdoor yang semakin populer di kalangan pelari lintas alam adalah Cartenz Tactical.
Dengan desain yang adaptif dan fitur yang dirancang khusus untuk aktivitas outdoor intens, seri sepatu trail running dari Cartenz menjadi pilihan menarik bagi pemula maupun pelari profesional.
Melansir situs cartenz, berikut rekomendasi sepatu trail running Cartenz untuk performa optimal di medan ekstrem:
Sepatu Trail Running Roader 1
Sepatu uni dirancang untuk menghadapi setiap tikungan, belokan dan ketinggian yang diberikan alam. Sepatu ini menawarkan cengkraman yang tidak tertandingi, kenyamanan yang tahan lama, dan daya tahan yang tangguh.
Dari jalan berlumpur hingga bukit terjal, tetap tegak berdiri dan mantap dijalan setapak. Baik saat berlatih atau menjelajah.
Sepatu Trail Running Hunter
Didesain untuk menaklukkan setiap tikungan, tanjakan, dan perubahan medan. Sepatu ini hadir sebagai andalan para pelari lintas alam.
Kombinasi cengkeraman agresif, kenyamanan jangka panjang, dan material super tangguh memastikan performa stabil di berbagai kondisi.
Dari lintasan berlumpur hingga pendakian berbatu, sepatu ini menjaga pijakan tetap kuat dan percaya diri di setiap langkah.
Tips Memilih Sepatu Trail Running Cartenz yang Tepat
- Sesuaikan dengan medan: Pilih sol dengan pola lug dalam untuk jalur teknis, atau sol lebih halus untuk jalur tanah padat.
- Pastikan ukuran tepat: Sisakan ruang sedikit di bagian jempol untuk menghindari cedera saat turunan panjang.
- Perhatikan bobot sepatu: Jika sering mengikuti lomba trail, pilih model yang lebih ringan.
Berita Terkait
-
4 Sepatu Trail Running untuk Medan Licin dan Berbatu, Stabil dan Anti-Slip!
-
5 Sepatu Sandal Skechers Diskon hingga 50% di Sports Station, Mulai Rp300 Ribuan
-
Berapa Harga Puma Speedcat Ballet Ori? Ini Cara Membedakan Produk Asli vs Palsu
-
5 Sepatu Lari Ortuseight Senyaman Hoka, Cushion Tebal Kaki Anti Pegal
-
7 Sepatu Trail Run Lokal Siap Geser HOKA Original: Harga Murah Kualitas Tak Mau Kalah
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
14 Hektare Lahan Terbakar di Aceh Barat Berhasil Dipadamkan
-
Kebakaran Lahan di Aceh Barat Mencapai 19 Hektare
-
Kabut Asap Kebakaran Lahan, Pemkab Aceh Barat Liburkan SDN 8 Meulaboh
-
USU Buka Pendaftaran International Undergraduate Program 2026, Ini Syarat dan Biayanya
-
Update Bencana! Aktivitas Ekonomi Pasar Pandan Berangsur Normal Pascabencana di Tapanuli Tengah