ASN di Nagan Raya Nekat Mudik, Siap-siap Kena Sanksi Turun Pangkat

Pihaknya akan melakukan pengawasan terhadap ASN agar tidak melanggar aturan yang telah diberlakukan.

Suhardiman
Jum'at, 07 Mei 2021 | 02:40 WIB
ASN di Nagan Raya Nekat Mudik, Siap-siap Kena Sanksi Turun Pangkat
Ilustrasi mudik, perantau, pemudik, pendatang. [Shutterstock]

SuaraSumut.id - Aparatur sipil negara (ASN) di Nagan Raya, Aceh, yang nekat mudik Lebaran akan diberi sanksi berupa penurunan pangkat.

Hal tersebut dikatan Bupati Nagan Raya HM Jamin Idham, dilansir Antara, Jumat (7/5/2021).

"Bagi ASN yang kedapatan mudik sanksinya jelas berupa penurunan pangkat atau sanksi administratif lainnya," katanya.

Ia mengatakan, larangan mudik yang diterbitkan pemerintah dalam upaya menekan penyebaran Covid-19.

Baca Juga:Sungai Cileungsi Meluap, Wilayah Bojongkulur Bogor Terendam Banjir

Pihaknya akan melakukan pengawasan terhadap ASN agar tidak melanggar aturan yang telah diberlakukan.

Ia juga meminta ASN tetap mematuhi protokol kesehatan saat beraktivitas melayani masyarakat di setiap pusat pelayanan publik.

"Mari kita jaga protokol kesehatan dengan menerapkan pola 3M, memakai masker, menjaga jarak serta menjauhi kerumunan," tukasnya.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini