Tarif Normal, Tempat Wisata di Sumut Perketat Prokes Saat Libur Lebaran

Hal itu dilakukan untuk menekan angka penyebaran Covid-19.

Suhardiman
Senin, 10 Mei 2021 | 17:55 WIB
Tarif Normal, Tempat Wisata di Sumut Perketat Prokes Saat Libur Lebaran
Seorang anak melihat koleksi hewan di Central Park Zoo. [Suara.com/Budi Warsito]

Diketahui, Central Park Zoo berada di Jamin Ginting KM 20, Desa Sugau, Kec. Pancur Batu, Kabupaten Deli Serdang. Tempat ini memang menjadi destinasi wisata batu di Sumatera Utara.

Pengunjung bisa menikmati beberapa sarana di lahan seluas 4 hektare dari total keseluruhan yang mencapai 15 hektare. Misalnya, kolam renang dengan waterboom, kebun binatang, aquarium, museum dan akiari.

Yang menjadi daya tarin tersendiri, hanya di Central Park Zoo pengunjung bisa melihat koleksi ikan hiu dan ikan kerapu dengan ukuran besar.

Kontributor: Budi Warsito

Baca Juga:Dugaan Penyelewengan Dana Covid-19 Sumbar Capai Rp 12,47 Miliar

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini