Pria Ini Terekam CCTV Curi Uang dari Toko di Medan

Setelah melakukan aksinya, pria itu kemudian pergi meninggalkan toko tanpa diketahui pemiliknya.

Suhardiman
Kamis, 21 Oktober 2021 | 15:05 WIB
Pria Ini Terekam CCTV Curi Uang dari Toko di Medan
Pria Ini Terekam CCTV Curi Uang dari Toko di Medan. [Ist]

SuaraSumut.id - Seorang pria terekam CCTV melakukan pencurian uang dari laci toko. Insiden itu terjadi di salah satu toko di Jalan Gatot Subroto, Medan.

Dilihat Kamis (21/10/2021), tampak pria yang memakai topi masuk ke dalam toko secara diam-diam. Pria itu kemudian menuju laci dan mengambil uang tersebut.

Setelah melakukan aksinya, pria itu kemudian pergi meninggalkan toko tanpa diketahui pemiliknya.

Darwin yang merupakan pemilik toko mengaku, pelaku masuk secara sembunyi-sembunyi saat ia membersihkan toko.

Baca Juga:Kematian Meningkat, Satgas Covid-19 Singapura Sebut Pelayanan Kesehatan Berisiko Kewalahan

"Sekitarnya tanggal 18 Oktober 2021, diam-diam dia masuk ke toko kami," katanya, melansir digtara.com--jaringan suara.com, Kamis (21/10/2021).

Darwin mengatakan, pria tersebut mengambil uang yang ada di laci toko.

"Sekitar Rp 2,5 juta uang di laci itu, habis semua," katanya.

Ia mengaku, peristiwa itu baru pertama kali terjadi. Dirinya menduga pria itu seperti tidak asing baginya.

"Baru ini terjadi, sebelumya tidak pernah, kayaknya pelaku orang sini bang," tukasnya.

Baca Juga:Anies Dideklarasikan Jadi Capres 2024, Wagub DKI Bilang Begini

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
Ikuti Kuisnya ➔
Cek Prediksi Keuangan Kamu Tahun Depan: Akan Lebih Cemerlang atau Makin Horor?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Kamu di 2026 Siap Glow Up atau Sudah Saatnya Villain Era?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini