Akun Twitter Like Konten Porno, Polda Sumut Bilang Begini

Konten porno yang diduga disukai akun Twitter Polda Sumut itu dibuat oleh salah satu pengguna Twitter.

Suhardiman
Senin, 15 November 2021 | 17:52 WIB
Akun Twitter Like Konten Porno, Polda Sumut Bilang Begini
Ilustrasi Twitter pada smartphone. [Shutterstock]

SuaraSumut.id - Akun Twitter Polda Sumut @polisisumut bikin heboh karena diduga menyukai atau like konten porno. Hal tersebut menimbulkan kehebohan.

Konten porno yang diduga disukai akun Twitter Polda Sumut itu dibuat oleh salah satu pengguna Twitter.

Postingan itu disukai pada bulan September tahun 2020, memperlihatkan dua pria yang sedang melakukan hubungan seksual.

Polda Sumut melakukan penyelidikan terkait dengan adanya dugaan peretasan akun media sosial (medsos) Twitter resmi milik Polda Sumut.

Baca Juga:Soal OTT KPK, Firli Bahuri ke Bupati Banyumas: Takut yang Berlebihan

"Kita sedang dalami," kata Kabid Humas Polda Sumut Kombes Pol Hadi Wahyudi ketika dikonfirmasi SuaraSumut.id, Senin (15/11/2021).

Pihaknya sedang melakukan pemeriksaan terhadap admin Twitter @polisisumut, dan juga berkoordinasi dengan Subdit Cyber, Ditkrimsus dan Paminal Propam Polda Sumut.

Dari pemeriksaan sementara, Hadi menjelaskan akun twitter resmi Polda Sumut tersebut diretas pada tahun 2020.

"Info sementara akun kita tahun 2020 di retas oleh org yang tidak bertanggungjawab," tandasnya.

Kontributor : M. Aribowo

Baca Juga:6 Adu Gaya Makeup Ria Ricis VS Lesti Kejora Saat Menikah

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini