Ketika Bobby Nasution Jadi Teman Curhat Driver Ojol di Medan

Sekadar istirahat sembari minum teh manis, Bobby duduk bersama driver ojol yang sedang menunggu orderan.

Suhardiman
Sabtu, 05 Maret 2022 | 21:31 WIB
Ketika Bobby Nasution Jadi Teman Curhat Driver Ojol di Medan
Wali Kota Medan Bobby Nasution bercengkrama dengan driver ojol. [Ist]

"Tukang parkir sudah pada tau Pak Wali, kami bayar parkir seribu rupiah. Kalau bisa tarif E Parking bagi kami pun seribu," ujarnya.

"Oke nanti saya sampaikan agar tarif E-Parking untuk kawan-kawan ojol disesuaikan ya," pungkas.

Selepas Bobby beranjak dari warung, para driver ojol pun tampak semringah.

"Baru kali ini kami duduk sama Wali Kota. Beliau ramah sekali dan malah mau mendengarkan keluhan kami dan langsung direspons," kata Syamsul Bahri.

Baca Juga:Belva Devara dan Sabrina Anggraini Resmi Menikah, Langsung Pamer Pose Kocak!

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
Ikuti Kuisnya ➔
Cek Prediksi Keuangan Kamu Tahun Depan: Akan Lebih Cemerlang atau Makin Horor?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Kamu di 2026 Siap Glow Up atau Sudah Saatnya Villain Era?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini