Remaja Tenggelam di Sungai Aceh Timur Ditemukan Tewas

Jasad korban MF (17) ditemukan dalam posisi mengapung sekitar 50 meter dari titik tenggelam, Rabu (18/5/2022).

Suhardiman
Rabu, 18 Mei 2022 | 12:19 WIB
Remaja Tenggelam di Sungai Aceh Timur Ditemukan Tewas
Ilustrasi mayat, jenazah. [Envato]

SuaraSumut.id - Seorang remaja yang dilaporkan tenggelam dan hanyut di Sungai Arakundo, Aceh Timur, ditemukan meninggal dunia.

Jasad korban MF (17) ditemukan dalam posisi mengapung sekitar 50 meter dari titik tenggelam, Rabu (18/5/2022).

Kapolsek Pante Bidari Iptu JM Tambunan mengatakan, pencarian korban berlangsung selama tiga hari.

Ia mengatakan, jasad korban kemudian dibawa ke UPT Puskesmas Pante Bidari guna dilakukan visum.

"Setelah divisum, jenazah diserahkan kepada pihak keluarga untuk dimakamkan," katanya.

Sebelumnya, korban tenggelam saat bermain lomba renang sesama rekannya dengan menyeberangi Sungai Arakundo, pada Senin (16/5/2022).

Baca Juga:Menyoal Permasalahan Kenaikan Harga Komoditas Minyak Goreng

Rekannya sempat membantu dan memegang erat tangan korban. Namun semakin lama seperti semakin tertarik ke bawah, sehingga rekan korban melepaskan tangannya.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
Ikuti Kuisnya ➔
Cek Prediksi Keuangan Kamu Tahun Depan: Akan Lebih Cemerlang atau Makin Horor?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Kamu di 2026 Siap Glow Up atau Sudah Saatnya Villain Era?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini