Diselingkuhi Reza Arap, Ini Alasan Wendy Walters Ogah Cerita ke TV dan Podcast

Wendy Walters dan Reza Arap memutuskan bercerai, meskipun pernikahan mereka baru memasuki tahun kedua.

Chandra Iswinarno
Rabu, 16 November 2022 | 19:42 WIB
Diselingkuhi Reza Arap, Ini Alasan Wendy Walters Ogah Cerita ke TV dan Podcast
Wendy Walters menangis saat menjadi bintang tamu di podcast Luna Maya yang diunggah Sabtu (8/10/2022) malam.

“Karena aku sebenarnya bukan tipikal orang yang terlalu ngumbar masalah pribadi, sebenarnya. Cuman kenapa ini dan yang terakhir ama Kak Luna aku keluarin, itu juga terpaksa banget karena menurut aku pendapat dan omongan di luar sana udah terlalu nyelene ke mana,” kata Wendy Walters.

“Ya udah aku kayak plekin ke sana, biar nggak ke mana-mana. Karena kan selama ini orang mungkin ngeliatnya dari kacamata satu doang. Jadi kayak ya udah,” tambahnya.

Selain itu, Wendy Walters juga merasa tidak perlu menghadiri banyak wawancara hanya untuk membicarakan hal yang sama.

“Aku ngerasanya kayak buat apa juga aku ngomong ke sana sini dengan topik yang sama, dengan hal yang sama, buat apa? Jadi kayak ya udah, satu udah satu aja,” ujarnya.

Baca Juga:Nih Netizen! Komentar Ini yang Buat Wendy Walters Terpuruk, Parah Banget

Kontributor : Rizky Islam

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini