Reaksi Nitizen soal Daniel Mananta Bilang Ada Roh Jahat di Patung

Dirinya ditantang untuk mengundang pastor untuk membicarakan roh jahat di patung itu.

Suhardiman
Minggu, 20 November 2022 | 06:05 WIB
Reaksi Nitizen soal Daniel Mananta Bilang Ada Roh Jahat di Patung
Daniel Mananta [Instagram]

SuaraSumut.id - Daniel Mananta membuat geger jagat maya dengan pernyataan kontroversial. Dirinya mengaku sepakat dengan pernyataan yang diungkapkan Ustaz Abdul Somad (UAS) mengenai ada jin kafir di dalam patung.

"Ini mungkin sebuah kejutan kali ya, ternyata gue juga setuju dengan UAS soal ini. Kalau gue mungkin sebutnya ada unclean spirit (roh jahat) di patung. Ketika patung yang dibuat manusia disembah," kata Daniel Mananta di konten TikTok melansir matamata com, Minggu (20/11/2022).

Nitizen pun bereaksi dengan pernyataan Daniel tersebut. Dirinya ditantang untuk mengundang pastor untuk membicarakan roh jahat di patung itu.

"Bang kenapa salib kami dibawa-bawa..kalo tak percaya silahkan..tapi jangan mencela..sakit hati ini," komentar nitizen.

Baca Juga:Budi Dalton Sudah Minta Maaf hingga Datangi Ulama usai Viral Miras Kepanjangan Minuman Rassullah, Wasekjen Persaudaraan Alumni 212 Tetap Lapor Polisi?

"Daniel, kali kali undang dong pastor Katolik untuk podcast-mu, jangan hanya mengundang sepihak, bikin gaduh antar netizen perang opini tentang keimanan orang lain!," tulis nitizen.

"Mana berani si daniel mengundang Pastor untuk membahas statement dia, langsung telan ludah sendiri dia," kata nitizen.

Kekinian Daniel Mananta belum memberikan klarifikasi mengenai pernyataannya tersebut.

Diketahui, isu Daniel Mananta pindah agama terus menjadi sorotan. Kabarnya Daniel masuk Islam atau mualaf. Isu itu bermula berawal dari pertemuan Daniel dan Ustaz Abdul Somad alias UAS.

Baca Juga:Denise Chariesta: AD Hamil Duluan! RD Terpaksa Putuskan Sasa Sang Kekasih Sejati

Berita Terkait

Daniel lalu mencoba mengorek cerita masa lalu Anggi yang ternyata hampir merenggut nyawanya itu.

selebtek | 00:23 WIB

Menggelegar !! Jutaan santri siap mendukung penuh demi Anies presiden 2024

mamagini | 19:00 WIB

Rekomendasi tempat berlibur di akhir pekan yaitu pergi ke Patung Buddha Tidur di Trowulan, Mojokerto. Patung ini terbesar di Indonesia dan patung terbesar ketiga di dunia.

yoursay | 14:00 WIB

Salam Yahudi Ponpes Al Zaytun Sesat Disebut Sesat

metro | 13:11 WIB

Heboh Ponpes Al Zaytun Indramayu diduga memperbolehkan santrinya untuk berzina, Ustaz Abdul Somad angkat suara.

bandung | 07:30 WIB

Lifestyle

Terkini

Ada pun izin tinggal SY berakhir pada 17 Januari 2023, sehingga melebihi masa tinggal lebih dari 60 hari.

News | 19:06 WIB

MPTT-I yang tidak terima lalu menggugat MUI Sumut dengan nilai kerugian mencapai Rp 2,5 miliar.

News | 17:24 WIB

Sebelum ditemukan tewas, korban diketahui tidak pulang ke rumah selama 16 hari.

News | 16:19 WIB

Warga menemukan korban tergeletak tak bergerak, memakai daster dan mulut berdarah.

News | 19:33 WIB

Kesepakatan yang dicapai, pertama tidak ada pembongkaran Pondok Pesantren Tahfiz Darul Ibtihaj, kedua menghentikan kegiatan dan ada evaluasi dari Polda Sumut.

News | 17:02 WIB

Hakim juga memerintahkan terdakwa dikeluarkan dari tahanan sementara segera setelah putusan ini diucapkan.

News | 16:41 WIB

Terkait itu, Bobby menyampaikan kepada seluruh massa PBB bahwa Kota Medan selama ini damai.

News | 15:57 WIB

Jemaat kesulitan untuk beribadah di dalam pusat perbelanjaan modern di sana karena terkendala izin.

News | 15:13 WIB

Dari pelacakan menunjukan mobil korban berada di pinggir Jalan Kelambir V.

News | 22:41 WIB

Hadi menjelaskan Aiptu FB yang bertugas di Dokkes Polda Sumut ini sudah tiga bulan tidak masuk kerja.

News | 16:43 WIB

Job Fair mini yang berlangsung selama satu hari ini pun langsung diserbu para pencari kerja.

News | 16:29 WIB

Para pelaku lalu merampas kendaraan korban dan meninggalkan lokasi kejadian.

News | 15:31 WIB

Selanjutnya, FB dan barang bukti diserahkan ke Polres Asahan guna pemeriksaan lebih lanjut.

News | 21:06 WIB

Produksi UMKM ini dinamai Celibu (Cemilan Lidah Buaya).

News | 19:10 WIB

Dirinya mengaku kehadiran pasukan Brimob untuk memelihara keamanan dalam negeri dan mencintai situasi Kamtibmas.

News | 18:42 WIB
Tampilkan lebih banyak