Geger Mayat Wanita Berhelm di Kebun Tebu Deli Serdang, Diduga Korban Pembunuhan

Penemuan mayat wanita di sekitar kebun tebu Jalan Sei Mencirim-Diski, Kecamatan Sunggal, Kabupaten Deli Serdang, bikin gempar.

Riki Chandra
Jum'at, 21 Maret 2025 | 19:43 WIB
Geger Mayat Wanita Berhelm di Kebun Tebu Deli Serdang, Diduga Korban Pembunuhan
Polisi memasang garis polisi di lokasi penemuan mayat di kawasan kebun tebu Jalan Sei Mencirim-Diski, Kecamatan Sunggal, Kabupaten Deli Serdang, Sumatera Utara (Sumut). [Suara.com/ M Aribowo]

Lebih lanjut, Roni mengatakan kalau ada warga sekitar yang melihat sepeda motor melintas dari arah Diski Sunggal menuju ke lokasi penemuan mayat korban, pada Jumat subuh.

“Kemungkinan subuh (kejadian), karena kendaraan ada satu melintas dari arah Diski ke arah lokasi penemuan, (pengendara) persis seperti pakaian korban tadi,” katanya.

Roni mengungkapkan, dari penuturan warga yang melihat kalau korban menaiki sepeda motor bersama dengan seorang pria berboncengan.

“Satu laki-laki dan satu perempuan,” tukasnya.

Sementara itu, Kanit Reskrim Polsek Sunggal AKP Budiman Simanjuntak yang ditemui SuaraSumut.id di lokasi penemuan mayat wanita di kebun tebu menyampaikan kalau pihaknya belum mau berspekulasi terkait penemuan mayat wanita apakah korban pembunuhan atau lainnya.

“Belum, masih dalam penyelidikan,” ujarnya singkat.

Amatan di lokasi, sejumlah warga dan pengendara yang penasaran ramai memadati kebun tebu tempat penemuan mayat wanita tersebut.

Lokasi kebun tebu di Jalan Sei Mencirim-Diski ini juga terkenal sepi dan gelap pada malam hari. Rumah penduduk juga berada cukup jauh, sehingga membuat banyak orang menghindari melintas di kawasan ini saat malam hari.

Kontributor : M. Aribowo

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini