SuaraSumut.id - Polrestabes Medan mengamankan seorang artis FTV berinisial HH (23) lantaran diduga terlibat dalam kasus prostitusi online pada Senin (13/7/2020) malam.
HH diamankan oleh pihak berwajib setelah kedapatan bersama seorang laki-laki di kamar hotel berbintang.
Menurut keterangan Kapolres Medan, Kombes Pol Riko Sunarko penangkapan HH ini merupakan hasil pengembangan penyelidikan dari keterangan mucikari.
"Kita mendapat informasi yang diduga sebagai mucikari. Dia mengaku bisa mendatangkan artis, selanjutnya kita melakukan pengintaian,” ujar Kapolres Medan Kombes Pol Riko Sunarko.
Seketika kabar penangkapan artis FTV HH mencuat di media sosial. Warganet mencurigai inisial HH tersebut adalah artis dan selebgram Hana Hanifah.
Dari hasil penelusuran Suara.com, akun Instagra milik Hana bernama yakni @hanaaaast disorot warganet. Dalam unggahan yang dibagikan Jumat (10/7/2020), foto Hana dibanjiri tanggapan warganet.
Tak sedikit dari mereka yang memberikan komentar sinis untuk unggahan Hana.
"Polrestabes medan, menangkap pelaku insial HH. Kepanjangan nya HAHAHAHAHAHAH," kata @pramon***.
"Pantes ya barangnya branded semua," celetuk @danywa***.
Baca Juga: Tak Perlu Ribet, Begini Cara Bayar Pajak Sepeda Motor di Indomaret
"Hmm apakah ini artis inisial HH yang dimaksud ya? Mau ngapain coba ke Medan," tulis @nieth***.
"The next Hanna Anisa jadi Hana hanifah prostitusi?heem," kata @fito***.
Hingga berita ini disusun, unggahan Hana tersebut telah mendapat lebih dari 6 ribu komentar dan 10 ribu likes.
Sementara itu, polisi masih melakukan pemeriksaan lebih lanjut terhadap artis FTV berinisial HH tersebut.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Telkomsel Perkuat Konektivitas Huntara Aceh Tamiang melalui Kolaborasi Telkom Group dan Danantara
-
Bupati Copot Lurah-Kades Sampaikan Terima Kasih ke Bakhtiar, Rahmansyah: Gubsu Harus Beri Peringatan
-
Ribuan ASN Pemerintah Aceh Dikerahkan Bersihkan Sekolah Pascabencana
-
Perdana di 2026, Polda Sumut Gagalkan Penyelundupan 5 Kg Sabu Antar Provinsi di Langkat
-
Bantuan ke Sikundo Aceh Barat Dikirim Pakai Helikopter Gegara Jalan Masih Terputus