SuaraSumut.id - Laki-laki berinisial MK (49) diamankan oleh Satreskrim Polres Aceh Timur lantaran diduga nyaris membacok seorang penjual pulsa.
Pelaku juga memukul dan mengancam korban. Kejadian ini dipicul karena masalah utang Rp 120 ribu.
Paur Humas Polres Aceh Timur, Bripka Kamil telah mengonfirmasi soal penangkapan tersebut.
"Iya, pelaku kini sudah kita tahan di Mapolres Aceh Timur untuk penyelidikan lebih lanjut," kata Kamil seperti diwartakan Antara, Jumat (7/8/2020).
Dia menuturkan, kejadian tersebut berawal ketika MK meminta utang pulsa kepada korban IT (27) yang bekerja sebagai penjual pulsa
Kala itu pelaku datang ke depan pendopo Idi Rayeuk dengan mengendarai mobil.
"Pada bulan Juli lalu pelaku meminta utang pulsa dengan nilai sebesar Rp 120 ribu sambil mengancam apabila tidak memberikannya maka pelaku akan membacok korban dan mengacak-acak tempatnya berjualan," sambungnya.
Setelah diancam, korban membayar utangnya. Namun kejadian tersebut malah berbuntut panjang.
Kamil mengatakan, pelaku kembali mendatangi korban pada tanggal (1/8) sekitar pukul 00.30 WIB.
Baca Juga: Kronologi Nenek-nenek Tewas Jatuh dari Lantai 4 Ruko Penuin Centre
"Saat itu korban berada di tempat kawannya sesama penjual pulsa. Pelaku datang mendekat sambil memegang sebilah parang dan hendak membacok perut sebelah kanan korban," tuturnya.
Tak beberapa berselang pelaku langsung pergi, tapi saat pengacaman tersebut korban diberitahu oleh kawannya bahwa ia sempat merekam video saat pengancaman dilakukan.
Korban lalu meminta rekaman video tadi dan membagikannya ke grup WhatsApp. Tindakan itu rupanya membuat pelaku meradang.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
Indosat Hadirkan AIvolusi5G yang Kini Mencakup Lebih dari 340 Site Kota Medan
-
Telkomsel Lanjutkan Kebijakan Penyesuaian Biaya Berlangganan di Wilayah Terdampak Bencana Sumatera
-
Ansor Medan Apresiasi Gebrakan Menkomdigi Meutya Hafid Tekan Transaksi Judol hingga 57 Persen
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja