SuaraSumut.id - KPU Kota Binjai menetapkan tiga pasangan calon Wali Kota-Wakil Wali Kota pada Pilkada Binjai 2020.
Penetapan pasangan calon ini berdasarkan rapat tertutup yang digelar Rabu (23/9/2020).
Tiga pasangan calon tersebut, yaitu Rahmat Sori Alam Harahap-Usman Jakfar, Hj Lisa Andriani Lubis S.Psi-H Sapta Bangun SE dan Juliadi MM- Drs Amir Hamzah.
"Tadi baru saja kita menggelar rapat pleno tertutup penetapan pasangan calon bersama teman-teman komisioner, hasilnya kita putuskan ada tiga pasangan calon yang ikut serta pada Pemilihan Walikota dan Wakil Walikota Binjai 2020," kata Ketua KPU Binjai, Zulfan Effendy, seperti dilansir dari Antara.
Baca Juga: Tiga Pasangan Calon Peserta Pilkada Kepri Ditetapkan KPU Secara Resmi
Zulfan mengatakan, KPU akan melaksanakan pengundian nomor urut pasangan calon pada Kamis (24/9/2020) di Pendopo Umar Baki, pukul 09.30 wib.
Zulfan mengaku, saat ini hanya tinggal bakal calon Wakil Wali Kota Binjai, Drs H Amir Hamzah yang harus melengkapi surat keterangan pengunduran diri sebagai Aparatur Sipil Negara (ASN).
Berita Terkait
-
Viral Ayah di Padangsidimpuan Minta Bantuan Prabowo, Anaknya Jadi Tersangka Gegara Terima Video Asusila
-
Klaim Tak Punya Wewenang, KPU 'Lempar Bola' ke Bawaslu soal Sikap Tak Netral Prabowo di Pilkada
-
Nyoblos Pilkada Serentak, KPU Instruksikan Jajaran di Daerah Tetapkan 27 November Libur Nasional
-
Debat Pamungkas Pilgub Papua Tengah, Lima Isu Krusial Jadi Sorotan
-
Omnibus Law Politik: KPU Siap Ikuti Perubahan Aturan Pemilu
Terpopuler
- Vanessa Nabila Bantah Jadi Simpanan Cagub Ahmad Luthfi, tapi Dipinjami Mobil Mewah, Warganet: Sebodoh Itu Kah Rakyat?
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Adu Pendidikan Zeda Salim dan Irish Bella, Siap Gantikan Irish Jadi Istri Ammar Zoni?
Pilihan
-
Kekerasan di Pos Hauling Paser, JATAM Desak Pencabutan Izin PT MCM
-
Jelajah Gizi 2024: Telusur Pangan Lokal Hingga Ikan Lemuru Banyuwangi Setara Salmon Cegah Anemia dan Stunting
-
Pembunuhan Tokoh Adat di Paser: LBH Samarinda Sebut Pelanggaran HAM Serius
-
Kenapa Erick Thohir Tunjuk Bos Lion Air jadi Dirut Garuda Indonesia?
-
Sah! BYD Kini Jadi Mobil Listrik Paling Laku di Indonesia, Kalahkan Wuling
Terkini
-
Waspada! Gelombang Tinggi Samudera Hindia Barat Nias Berpotensi 2,5 Meter, Perairan Aceh Juga Terancam
-
Penasehat Hukum Edy Rahmayadi Peringatkan Tim Bobby-Surya Jangan Asal Ngomong soal Situs Benteng Putri Hijau
-
Korban Pelanggaran HAM Aceh Tolak Pembubaran KKR: Jaga Keadilan dan Perdamaian!
-
Pj Gubernur Sumut Ajak Masyarakat Kawal Pilkada 2024: Laporkan ASN yang Tak Netral!
-
Kasus Judi Online Naik di Sumut Naik 300 Persen, Ahmad Sahroni Minta Kapolda Fokus Pemberantasan: Kasihan yang Main!