SuaraSumut.id - Seorang oknum kepala lingkungan (Kepling) di Kota Medan ditangkap polisi dalam kasus penyalahgunaan narkoba jenis sabu.
Oknum Kepling berinisial MMA (31) ditangkap di salah satu rumah di Jalan Japaris, Kecamatan Medan Area.
Kanit Idik I Satres Narkoba Polrestabes Medan AKP Paul Simamora mengatakan, awalnya petugas mendapat laporan adanya sebuah rumah diduga dijadikan tempat penyalahgunaan narkoba. Mendapat laporan tersebut petugas melakukan penyelidikan, pada Sabtu (13/3/2021).
"Petugas mengamankan barang bukti 1 buah bong lengkap dengan pirex kaca berisikan sisa sabu (1,5 gram) terletak diatas meja dan 1 buah timbangan digital, serta 1 (satu) bungkus plastik klip kosong," katanya, kepada wartawan, Rabu (17/3/2021).
Dari hasil interogasi MMA mengaku mendapat barang haram tersebut dari seorang pria berinisial K (DPO).
MMA bersama barang bukti kemudian dibawa ke Mako Satres Narkoba Polrestabes Medan guna proses penyidikan lebih lanjut.
"Kita melakukan pengembangan terhadap jaringannya," tukasnya.
Salah seorang pria akrab disapa Ucok (40) warga Jalan Sutrisno mengaku sama sekali tidak menyangka, pria yang merupakan Kepling tersebut menggunakan Narkoba.
"Dia oknum Kepling di kampungnya, ya kejadian ini jadi contoh bagi lainnya, jauhi narkoba," pungkasnya.
Baca Juga: Kisah Kelam Marshel Widianto Jadi Kurir Sabu Saat Masih Berusia 6 Tahun
Kontributor : M. Aribowo
Berita Terkait
-
Kisah Kelam Marshel Widianto Jadi Kurir Sabu Saat Masih Berusia 6 Tahun
-
Penyelundupan 1 Kg Sabu di Bandara Kualanamu Digagalkan
-
Heboh Oknum Kompol Ditangkap Bawa Sabu Meninggal, Ini Kata Polda Riau
-
Eks Kapolsek Pemilik 1 Kg Sabu Tewas, Sempat Semaput usai Ditangkap
-
Polisi Tangkap Dua Bersaudara Jaringan Malaysia Bawa Sabu 2 Kg di Makassar
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja
-
Warga Bandar Tarutung Tapsel Berjuang Atasi Jalan Berlumpur Pascabanjir, Aktivitas Ekonomi Tersendat
-
Kapolda Aceh Ngaku Tak Tahu Motif Anggota Brimob Gabung Tentara Bayaran Rusia
-
8 Jembatan Bailey Dibangun di Aceh Timur Pascabencana