SuaraSumut.id - Polisi menangkap dua pria berinisial RA (50) dan SK (35) karena diduga mencuri pintu aluminium di rumah warga.
Kanit Reskrim Polsek Medan Baru Iptu Irwansyah Sitorus mengatakan, penangkapan berawal dari laporan warga bernama M Ridwan (47).
Korban melaporkan pintu aluminium di rumahnya di Jalan Syailendra Medan hilang dicuri maling.
"Pelaku masuk ke rumah korban dalam keadaan kosong. RA masuk dengan memanjat pagar. Sedangkan SK menunggu di luar rumah," katanya, Selasa (30/3/2021).
Pelaku lalu melepaskan pintu. Ia lalu menemui SK dan mengatakan pintu itu telah diletakkan di atas dekat kolam renang.
"Saat hendak membawa kabur pintu itu, aksi mereka dipergoki satpam yang berada disamping rumah korban," ujarnya.
Pelaku yang ketakutan spontan melarikan diri. Petugas yang melakukan partoli kemudian menangkap keduanya.
"Kedua pelaku dan barang bukti telah diamankan di Polsek Medan Baru," pungkasnya.
Baca Juga: Persija Lakoni Laga Hidup Mati, Sudirman: Wajib Menang
Berita Terkait
-
Ambil HP di Warung Bakso di Bantul, 3 Pelaku Pencurian Diringkus Polisi
-
Kades Wates Jaya Terlibat Pencurian Rel Kereta, Ini Tanggapan Pemkab Bogor
-
Polisi Bekuk 2 Pelaku Pencurian Motor di Aceh
-
Tangkal Pencurian Motor, Polisi Inggris Pakai Semprotan DNA, Buat Apa?
-
Viral Pencurian Uang di Laci Pom Bensin Bekasi, Netizen: Banyak Kejanggalan
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
Bupati Aceh Timur Copot Kepala BPBD Gegara Data Korban Banjir Lamban
-
Tips Perawatan Sepeda Lipat agar Awet dan Tetap Nyaman Digunakan
-
6 Rekomendasi Sepeda untuk Remaja: Nyaman dan Sesuai Kebutuhan Aktivitas
-
Polisi Curi Motor Polisi di Polresta Deli Serdang, Kini Ditangkap Polisi
-
7 Merek Mobil Bekas dengan Spare Part KW Paling Mudah Dicari