SuaraSumut.id - Progam Wali Kota Medan Muhammad Bobby Afif Nasution, Kesawan Coty Walk membuahkan hasil positif bagi Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM). Para pegiat UMKM menyebut pendapatannya meningkat tajam selama berdagang di pusat kuliner itu.
"Saya mengucapkan terima kasih kepada Bapak Wali Kota yang memberikan lokasi berjualan sangat baik dan strategis seperti ini," kata Kentunk ,pemilik stand yang menjual Taichan Jajan Kentunk.
Kentunk mengatakan, grafik penjualan sejak hari pertama di launching menunjukkan peningkatan tajam.
"Alhamdulillah, sejak hari pertama hingga saat ini penjualan kita naik 20 persen. Kita harapkan penjualan terus meningkat," ujarnya.
Baca Juga: Abash Dinyiyiri Warganet Usai Foto Pakai Baju Pengantin Adat Jawa
Hal senada juga dirasakan salah satu pria yang berjulan minuman jenis float. Meskipun tidak menyebutkan persentasenya, tapi pria itu mengaku dagangannya juga mengalami kenaikan.
"Pendapatan kami lumayan meningkat. Setiap malamn warga yang datang lumayan banyak. Kami berharap semoga KCW ke depan semakin ramai dikunjungi masyarakat. Tentunya ini akan berimbas dengan pendapatan kami," ujarnya.
Keseriusan Bobby dalam mengembangkan pasar bagi produk UMKM Kota Medan hingga saat ini terus ditingkatkan.
Seperti pada perhelatan Pemasaran Produk Koperasi dan Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) yang digelar di salah satu pusat perbelanjaan.
Diharapkan selain kegiatan ini, dilakukan juga upaya-upaya lain yang dapat mengembangkan pasar bagi produk UMKM Kota Medan.
Baca Juga: Api yang Bakar Pasar Inpres Pasar Minggu Dapat Dijinakkan
“Kita ingin pelaku usaha mikro naik menjadi kecil, yang kecil naik jadi menengah, dan yang menengah jadi besar. Ini yang harus kita capai," tukasnya.
Berita Terkait
-
Geleng-Geleng Kepala, Tiket Medan-Batam Lebih Mahal dari Terbang ke Eropa: Nyaris Rp18 Juta
-
Harga Tiket Pesawat Medan-Batam Nyaris Rp18 Juta Sekali Penerbangan
-
Tol di Sumatera, Kalimantan, dan Bali Dipadati Kendaraan! Ini Pemicunya
-
UMK Academy Berikan Begitu Banyak Manfaat Bagi UMKM, Termasuk Kirim Produk Go Global!
-
Produk UMKM Bisa Go Global Lewat Pertamina UMK Academy
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Sebut Masjid Al Jabbar Dibangun dari Dana Pinjaman, Kini Jadi Perdebatan Publik
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- Yamaha NMAX Kalah Ganteng, Mesin Lebih Beringas: Intip Pesona Skuter Premium dari Aprilia
- JakOne Mobile Bank DKI Bermasalah, PSI: Gangguan Ini Menimbulkan Tanda Tanya
Pilihan
-
Hasil Liga Thailand: Bangkok United Menang Berkat Aksi Pratama Arhan
-
Prediksi Madura United vs Persija Jakarta: Jaminan Duel Panas Usai Lebaran!
-
Persib Bandung Menuju Back to Back Juara BRI Liga 1, Ini Jadwal Lengkap di Bulan April
-
Bocoran dari FC Dallas, Maarten Paes Bisa Tampil Lawan China
-
Almere City Surati Pemain untuk Perpanjang Kontrak, Thom Haye Tak Masuk!
Terkini
-
Gunungsitoli Diterjang Banjir, Ratusan Jiwa Terdampak dan Puluhan Rumah Terendam
-
Polres Padang Lawas Tes Urine Dadakan di Arus Balik Lebaran 2025, Ini Tujuannya
-
Pemprov Sumut Target Peremajaan Sawit Rakyat 11.000 Hektare, Ini Alasannya
-
Banjir Rendam Ratusan Rumah di Aceh Selatan, 644 Warga Terdampak
-
Perwira Polisi di Labusel Sumut Dituding Pesta Narkoba saat Lebaran 2025, Ini Faktanya