SuaraSumut.id - Bawaslu Sumut mendapat informasi adanya pembagian uang kepada masyarakat untuk memilih pasangan calon tertentu, menjelang pelaksanaan pemungutan suara ulang, hari ini Sabtu (24/4/2021).
Ketua Bawaslu Sumut, Syafrida R Rasahan mengatakan, pihaknya mendapat informasi pembagian uang agar masyarakat enggan datang ke TPS untuk menggunakan hak pilih.
"Ada informasi beredar pembayaran, atau tidak boleh datang ke TPS, itu kami ditelusuri informasi. Tapi belum ditemukan peristiwa itu," katanya, dilansir dari digtara.com--jaringan suara.com, Sabtu (24/4/2021).
Jika ditemukan praktik money politik makaakan langsung diproses oleh Sentra Gakkumdu.
"Sentra Gakkumdu sudah aktif, dari pusat juga turun, monitoring. Tanggal 25 April mereka masih disana, kalau ada temuan langsung diproses," katanya.
Ia mengajak masyarakat untuk ikut berpartisipasi melakukan pengawasan.
"Partisipasi masyarakat untuk melaporkan," ujarnya.
Bawaslu kabupaten/kota yang menggelar PSU sudah diperintahkan untuk melakukan patroli dan pengawasan. Hal itu sudah dilakukan sejak H-3 pemungutan suara ulang.
"Kita minta sudah melakukan patroli pengawasan kemudian pengawas melekat," ujarnya.
Baca Juga: Proyek Tol Gilimanuk-Mengwi Berpotensi Kurangi Produksi Beras 1.129 Ton
Setiap TPS, kata Syafrida, akan mendapat pengawalan ekstra dari pihak TNI dan Polri.
"Satu TPS ada 25 terdiri dari Polisi 19, 6 TNI. Insya Allah sudah ada disana sejak H-7 lebih mudah membantu kita, kalau kami sendiri hanya beberapa orang," jelasnya.
PSU akan dilaksanakan di sebanyak 16 TPS di Labuhanbatu Selatan, 9 TPS di Labuhanbatu dan 3 TPS di Mandailing Natal.
PSU ini merupakan perintah Mahkamah Konstitusi (MK) yang memutus perkara perselisihan hasil pemilihan Bupati/Wakil Bupati di 3 kabupaten tersebut.
Berita Terkait
-
Menang Tipis di PSU, Heri Amalindo Kembali Pimpin Pali
-
2 SSK Personel Brimob Polda Sumut Disiagakan Amankan PSU di Labuhanbatu
-
Pemungutan Suara Ulang Pilkada Labuhanbatu, Djarot: Harus Dimenangkan
-
Pemungutan Suara Ulang Pilkada Madina Digelar 24 April
-
Pemungutan Suara Ulang di Pali, 1.549 Suara Menentukan Paslon yang Menang
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- 4 Mobil Keluarga Bekas 50 Jutaan: Mesin Awet, Cocok Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
Korban Banjir Pidie Jaya Masih Bertahan di Tenda Pengungsian, Huntara Tak Kunjung Jelas
-
BMKG Peringatkan Gelombang Laut Tinggi di Sumut hingga 2,5 Meter, Nelayan Diminta Waspada
-
Anggota Brimob Polda Aceh yang Gabung dengan Tentara Bayaran Rusia Kini Dipecat
-
Anggota Brimob Polda Aceh Gabung dengan Tentara Bayaran Rusia Usai Desersi
-
OYO Laporkan Pengelola Hotel ke Polda Sumut, Diduga Langgar Perjanjian dan Ganggu Operasional