
SuaraSumut.id - Kesawan City Walk diharapkan tetap berjalan. Hal ini untuk mendorong perekonomian masyakat di Kota Medan.
Demikian diungkap Ketua Umum Badko HMI Sumut Alwi Hasbi Silalahi, Minggu (2/5/2021).
"Kita melihat ini (KWC) merupakan hal positif, khususnya untuk meningkatkan ekonomi masyarakat. Untuk itu, kita berharap KWC ini dipertahankan," katanya.
Selain untuk meningkatkan ekonomi, Hasbi menilai, program ini juga berguna untuk pengembangan di wilayah Kesawan Medan. Pasalnya, wilayah tersebut layak dijadikan untuk tempat wisata di malam hari.
Baca Juga: Tulang Ikan Tertanam di Otor Leher, Wanita Ini Muntah hingga Sulit Bernapas
"Kesawan Medan punya nilai sejarah dan bangunan-bangunan tua seperti itu harus dilestarikan. Inilah konsep yang benar, harapannya terus ada perbaikan di wilayah itu," tuturnya.
Ia menilai, Pemko Medan harus lebih giat mempromosikan dan memperkenalkan kuliner hingga kebudayaan asli Medan.
"Kuatkan di kuliner Medan nya dulu, misalkan mi balap ataupun bubur pedas. Jadi pendatang di Kesawan bisa melihat ini kuliner Medan," katanya.
Hasbi juga meminta agar penataan wilayah Kesawan lebih baik. Salah satu soal keberadaan lahan parkir.
"Saya lihat parkir masih belum beraturan. Harusnya kan bisa ditata lagi, dari parkir ini bisa menambah pendapatan Kota Medan juga kan," tuturnya. [ANTARA]
Baca Juga: Profil Hanindhito Pramono, Bupati Kediri Putra Pramono Anung
Berita Terkait
-
Pertemuan Ganjar dan HMI Dikaitkan dengan Gibran, Publik: Belum Pernah Lihat Wapres...
-
Info Wak! Ini Daftar Jalan Rawan Begal di Medan, Pengendara Diimbau Waspada
-
Tak Terima Ditegur Masuk ke Asrama Putri Malam Hari, Oknum Polisi Ini Panggil Puluhan Aparat Keroyok Kader HMI
-
Massa HMI Kepung Patung Kuda, Tolak Kenaikan PPN 12 Persen Era Prabowo
-
Rahasia Berat Badan Kahiyang Ayu Naik: Kuliner Medan Bikin Nagih, Ini Daftarnya!
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
Jordi Amat dan Saddil Ramdani Main di Persib? Ini Prediksi Pemain yang Bakal Tergusur
-
Singgung Prabowo Subianto, Ini Respon Jokowi Soal Isu Matahari Kembar
-
Jamaah Haji Indonesia Jadi Panutan, Disebut Paling Tertib di Dunia
-
LG Batalkan Investasi Baterai EV di Indonesia Senilai Rp130 Triliun
-
Warga Pilih Beli Emas Batangan, Penjualan Emas Perhiasan Turun di Pekanbaru