SuaraSumut.id - Nama Gubernur Sumatera Utara, Edy Rahmayadi disebut-sebut menjadi salah satu calon Ketua DPD Demokrat Sumut.
Menanggapi hal itu, Edy mengaku tidak berminat menjadi ketua partai. Dirinya ingin fokus pada jabatan yang diemban saat ini.
"Ya tidaklah, masak gubernur jadi ketua," kata Edy, melansir digtara.com--jaringam suara.com, Rabu (6/10/2021).
Ia mengaku, tugasnya sebagai gubernur masih banyak, sehingga sulit untuk menjabat sebagai ketua partai.
"Satu aja, ngurusin kalian aja susah," ujarnya.
Edy juga menjawab pertanyaan soal Wagubsu Musa Rajeksah yang menjadi Ketua Partai Golkar Sumut. Edy mengatakan, bahwa Ijeck lebih banyak waktu luang.
"Kan banyak waktu luangnya. Tapi kalau gubernur megang kenderaan nahkodanya itu, marah nanti Pangdam dan Kapolda," tukasnya.
Berita Terkait
-
Lantik Wawalkot Binjai, Edy Rahmayadi Ingatkan Ini
-
Waduh! Anggota DPRD dari Demokrat Diduga Terlibat Bentrok Berdarah Tewaskan 2 Orang
-
Sumut Bebas PPKM Level 4, Edy Rahmayadi Minta Warga Tetap Waspada
-
Sebut Kubu Moeldoko Sudah Tercerai Berai, Demokrat Optimis Menangi Gugatan
-
Revitalisasi Lapangan Merdeka, Edy Rahmayadi Puji Bobby Nasution
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Wakil Wali Kota Binjai Harap Dana Transfer Pusat Dikembalikan untuk Pemulihan Pascabanjir
-
Banjir Rendam Tiga Desa di Sosa Julu Padang Lawas
-
OJK Tegaskan Tidak Pernah Keluarkan Daftar Aplikasi Penghasil Uang
-
5 Kebiasaan yang Harus Hilang di Tahun 2026
-
Harga Emas Antam Hari Ini Melejit, Cek Rinciannya di Sini